Musik
Lirik Lagu Mencintaimu - Mahalini OST 2nd Miracle in Cell No.7: Hanya Satu yang Tak Mungkin Kembali
TRIBUN-VIDEO.COM - Berikut ini lirik lagu Mencintaimu yang dinyanyikan oleh Mahalini.
Lagu ini dirilis pada 11 Desember 2024 di YouTube HITS Records.
Simak lirik Mencintaimu - Mahalini selengkapnya.
Mencintaimu seumur hidupku
Selamanya setia menanti
Walau dihati saja seluruh hidupku
Selamanya kau tetap milikku
Hanya satu yang tak mungkin kembali
Hanya satu yang tak pernah terjadi
Segala teramat berarti dihatiku
Selamanya
Baca: Chord Gitar Njarem - Dinda Teratu, Lirik Lagu: Aku Sing Kelaran Nanging Tetep Bertahan
Mencintaimu seumur hidupku
Selamanya kau tetap milikku
Hanya satu yang tak mungkin kembali
Hanya satu yang tak pernah terjadi
Segala teramat berarti dihatiku
Selamanya
Hanya satu yang tak mungkin kembali
Hanya satu yang tak pernah terjadi
Segala teramat berarti dihatiku
Selamanya
Hanya satu yang tak mungkin kembali
Hanya satu yang tak pernah terjadi
Segala teramat berarti dihatiku
Selamanya
Mencintaimu selamanya kau tetap milikku
(*)
Artikel ini telah tayang di TribunManado.co.id dengan judul Lirik Lagu Mencintaimu - Mahalini, OST 2nd Miracle In Cell No.7
# musik # Mahalini # Mencintaimu # 2nd Miracle In Cell No 7
Sumber: Tribunnews.com
SEJARAH HARI INI
Kenang Bob Marley, Sang Legenda Musik Reggae yang Meninggal usai Berjuang Lawan Kanker
Minggu, 11 Mei 2025
Musik
Lirik Lagu Hahaha - Juicy Luicy: Padahal Sakit Sebenarnya, Bisa Bisanya Kau Anggap Ku Bahagia
Minggu, 4 Mei 2025
Musik
Lirik Lagu Bojomu Sesok Tak Silihe - Shinta Arsinta: Yen Pancen Penak Tak Silihe
Senin, 28 April 2025
Musik
Lirik Lagu Lama-lama - Bernadya: Akhirnya Datang Hanya Menyapa Sebentar, Pamit Tidur Duluan
Selasa, 8 April 2025
Musik
Lirik Lagu Perasaanku - Dinda Teratu: Aku Pemujamu di Sini yang Tak Engkau Kenali
Sabtu, 22 Maret 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.