Rabu, 14 Mei 2025

Live Update

Kasasi Ditolak MA, PT Sritex Sukoharjo Jateng Ambil Langkah Pertahankan Perusahaan Tekstil

Minggu, 22 Desember 2024 13:22 WIB
Tribun Video

Laporan wartawan Tribun Solo, Anang Ma'ruf
TRIBUN-VIDEO.COM - Pasca Mahkamah Agung (MA) menolak kasasi terkait status pailit PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex), petinggi perusahaan tersebut tidak tinggal diam.

Ada sejumlah langkah yang kemudian diambil demi mempertahankan perusahaan tekstil terbesar se-Asia Tenggara tersebut. (*)

Editor: Unzila AlifitriNabila
Reporter: Adila Ulfa Muna Risna
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribun Video

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved