Live Update
Resmi, Dewan Pengupahan Jepara Sepakat Usulkan UMSK Maksimal Rp 13%, Sesuai Usulan Serikat Pekerja
Laporan wartawan Tribun Muria - Tito Isna
TRIBUN-VIDEO.COM-Dewan Pengupahan Kabupaten Jepara sepakat akan mengusulkan Upah Minimum Sektoral Kabupaten (UMSK) sesuai dengan keinginan serikat pekerja kepada Pj Bupati Jepara nantinya akan diajukan ke Pemerintah Provinsi Jawa Tengah.
Wakil Ketua Dewan Pengupahan Kabupaten Jepara, Mayadina Rohmi Musfiroh mengatakan bahwa rapat pleno Dewan Pengupahan Kabupaten Jepara yang membahas usulan Upah Minimum Sektoral Kabupaten (UMSK) cukup alot, Kamis, (12/12/2024). (*)
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribun Video
Tribunnews Update
Taktik Licik Predator Seks di Jepara Kelabui Korban, Pasang Foto Ganteng Palsu untuk Perdaya Korban
5 hari lalu
Live Update
Predator Seks, ABG 21 Tahun Dieksekusi Direskrimum Polda Jateng: Sita Barbuk dari Rumah di Jepara
Kamis, 1 Mei 2025
Viral News
Predator Seks di Jepara Diringkus Polisi, Terungkap saat Orangtua Korban Temukan Video Tak Senonoh
Rabu, 30 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.