Nasional
Cerita Korban Penganiayaan Anak Bos Toko Roti, Ditipu Pengacara hingga Jual Motor
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Dwi Ayu Dharmawati, korban penganiayaan anak bos toko roti George Sugama Halim, menceritakan kasus yang dialaminya di depan anggota DPR RI Komisi III hari ini, Selasa (17/12/2024).
Di sana, ia mengaku sempat menjual sepeda motor untuk menyewa pengacara.
Baca: Eks Jenderal Rikwanto Sentil Polisi Baru Tangkap Anak Bos Toko Roti: Apa Viral Dulu Baru Gerak?
Akan tetapi, ia malah ditipu oleh pengacaranya tersebut.
Mendengar hal itu, Ketua Komisi III Habiburokhman mengaku kaget.
"Jual motor? ya Allah," respons Habiburokhman, seperti syok mendengar kisah Ayu.
(Tribun-Video.com/Tini)
Baca selengkapnya disini
# Korban Penganiayaan # Anak Bos Toko Roti # Ditipu # Pengacara # Jual Motor #Â
Video Production: Arifah Nur Shufiyatin
Sumber: Tribun Video
Tribunnews Update
Jokowi Tak Sembarangan Pilih Hari untuk Polisikan Penuding Ijazah Palsu, Pengacara: Bapak Suka Rabu
Kamis, 1 Mei 2025
tribunnews update
Terungkap! Pengacara di Jakpus Bawa Senpi Ilegal Gara-gara Serangan, Ternyata Positif Pakai Narkoba
Senin, 28 April 2025
Nasional
Diserang Balik usai Gugat Jokowi soal Ijazah Palsu, Pengacara Zaenal Mustafa Diduga Pakai NIM Palsu
Jumat, 25 April 2025
Tribunnews Update
Sosok Zaenal Mustofa Advokat Penggugat Ijazah Jokowi yang Jadi Tersangka, Pernah Nyaleg dari PPP
Kamis, 24 April 2025
Terkini Nasional
"Saya Dikriminalisasi!" Zaenal Mustofa Pengacara Pelapor Ijazah Palsu Jokowi Jadi Tersangka
Rabu, 23 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.