TRIBUNNEWS UPDATE
Israel Targetkan Depot Senjata Tartus, Langit Suriah Mencekam Muncul Bola Api Besar seusai Dibom IDF
TRIBUN-VIDEO.COM - Militer Israel meledakan wilayah pedesaan Tartus Suriah pada Senin (16/12).
Dalam serangan itu Israel menargetkan sebuah depot senjata milik Suriah.
Serangan itu bertepatan dengan kemajuan darat ke wilayah Suriah oleh pasukan mekanis Israel yang telah menduduki zona penyangga di sebelah timur Golan.
Dilansir dari Al Mayadeen, serangan tersebut diklaim sebagai agresi terberat Israel di wilayah tersebut dalam lebih dari satu dekate.
Pasukan pertahanan Israel menggunakan pesawat tempur dalam meledakan wilayah Tartus.
Dalam video yang beredar di media sosial terlihat bola api besar muncul seusai depot senjata diledakan.
Langit Suriah terlihat mencekam seusai ledakan besar di Tartus muncul. (Tribun-Video.com)
Baca: Rentetan Roket Pejuang Palestina Targetkan IDF di Kamp Nablus, Berhasil Pukul Mundur Militer Israel
Baca: Israel Gemuruh saat Al Quds Bantai Tentara IDF hingga Tewas, Konvoi Tank Diledakkan dari Jarak Nol
#israel #suriah #idf #tentaraidf #internasional #international #beritainternasional
Reporter: Umi Wakhidah
Video Production: Mellinia Pranandari Putri Kristianto
Sumber: Tribunnews.com
Tribunnews Update
Sosok Dian Sandi Penyebar Foto Ijazah Jokowi hingga Hasan Nasbi Batal Mundur dari Kepala PCO
Selasa, 6 Mei 2025
Mancanegara
Penampakan Bencana Bertubi-tubi Melanda Israel: Hujan Es hingga Banjir seusai Tel Aviv Badai Pasir
Selasa, 6 Mei 2025
Tribunnews Update
Komdigi Bekukan Izin Worldcoin seusai Scan Retina Mata, Masyarakat Laporkan Aktivitas Mencurigakan
Selasa, 6 Mei 2025
Tribunnews Update
Terungkap Duduk Perkara Penyegelan Pabrik oleh GRIB Jaya Kalteng, Ternyata Niat Bantu Seorang Warga
Selasa, 6 Mei 2025
Tribunnews Update
GAMKI Medan Bela Kapolres Belawan yang Tembak Remaja karena Membela Diri: Bobby Aja Bilang Tembak
Selasa, 6 Mei 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.