Sinopsis dan Jadwal Film
Sinopsis Drama Korea Family Matters, Dibintangi oleh Bae Doo Na: Kisah Keluarga Misterius dan Unik
TRIBUN-VIDEO.COM - Drama Korea Family Matters resmi tayang mulai hari Jumat (29/11/2024) di Couplang Play.
Diketahui drama Family Matters disutradarai oleh sutradara Kim Gok dan Kim Sun.
Family Matters bergenre thriller, supernatural, dan komedi ini tayang dengan total episode sebanyak 6 episode.
Dibintangi oleh Bae Doo Na yang berperan sebagai Han Yeong Su dan Lomon yang berperan sebagai Baek Ji Hoon.
Sinopsis
Diceritakan bahwa ada sekelompok orang yang memiliki kemampuan khusus dan menyamar sebagai sebuah keluarga untuk bertahan hidup melawan penjahat kejam.
Han Young-Soo adalah seorang ibu yang penyayang dengan kemampuan khusus.
Baek Cheol-Hee adalah seorang ayah yang menyembunyikan kemampuan khususnya.
Baca: Sinopsis Film 2nd Miracle in Cell No 7, Bakal Tayang 25 Desember 2024 di Bioskop
Baca: Sinopsis Death Whisperer 2, Film Horor Thailand Terbaru, Balas Dendam & Roh Hitam, Tayang di Bioskop
Ia memiliki kepribadian yang pemalu, tetapi ia sangat mencintai istrinya, Han Young-Soo.
Baek Gang-Sung adalah seorang kakek yang menunjukkan sikap kasar, tetapi ia sangat peduli pada keluarganya.
Ada pula Baek Ji-Hoon dan Baek Ji-Woo adalah kakak beradik berusia 17 tahun. Baek Ji-Hoon memiliki kepribadian yang hangat dan lembut, sementara Baek Ji-Woo pemilih dan sensitif.
Daftar Pemeran
- Bae Doo-Na sebagai Han Young-Soo
- Ryoo Seung-Bum sebagai Baek Cheol-Hee
- Baek Yoon-Sik sebagai Baek Gang-Sung
- Lomon sebagai Baek Ji-Hoon
- Lee Su-Hyun sebagai Baek Ji-Woo
- Kim Guk-Hee
- Yoo Seung-Mok
(*)
Artikel ini telah tayang di https://www.sonora.id dengan judul "Sinopsis Drama Korea Family Matters (Family Plan) dan Nama Pemainnya"
Sumber: Sumber Lain
Sinopsis dan Jadwal Film
Sinopsis Film Tak Ingin Usai di Sini, Dibintangi Vanesha Prescilla dan Bryan Domani, Tayang 5 Juni
Selasa, 6 Mei 2025
Sinopsis dan Jadwal Film
Sinopsis Nine Puzzles, Drama Korea Terbaru Son Suk Ku, Tayang 21 Mei 2025 di Disney+
Selasa, 6 Mei 2025
Sinopsis dan Jadwal Film
Sinopsis Film Horor Mangku Pocong, Angkat Kisah Pesugihan di Bisnis Kuliner
Senin, 5 Mei 2025
Sinopsis dan Jadwal Film
Sinopsis Second Shot at Love, Drama Terbaru Sooyoung SNDS & Gong Myung, Dilema Cinta dan Alkohol
Senin, 5 Mei 2025
Sinopsis dan Jadwal Film
Sinopsis Oh My Ghost Clients, Drama Terbaru Jung Kyung Ho, Ketika Pengacara Bisa Melihat Hantu
Sabtu, 3 Mei 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.