Musik
Lirik dan Chord Sewajarnya - Putu Maydea: di Bumi Hanya Sementara Tersenyum Bersedih Sewajarnya
TRIBUN-VIDEO.COM - Simak chord gitar Sewajarnya - Putu Maydea:
[Intro]
G
Remang cahaya wajah
Wajah ternama
Mereka menerka
Esok pagi sempurna
Jika benar jantung
Berdetak tanpa henti
Mengapa nyawa mati
Silih berganti
[Chorus]
Andai hujan tak reda
Putih akan berwarna
Yang menangis yang menangis
Nanti bahagia
Di mana bumi ternyata.
Hanya sementara saja
Tersenyumlah bersedihlah
Sewajarnya
[Int]
G
Jika benar jantung
Berdetak tanpa henti
Mengapa nyawa mati
Silih berganti
[Chorus]
Andai hujan tak reda
Putih akan berwarna
Yang menangis yang menangis
Nanti bahagia
Di mana bumi ternyata
Hanya sementara saja
Tersenyumlah bersedihlah
Sewajarnya
[Musik]
G C Em D C
[Chorus]
Andai hujan tak reda
Putih akan berwarna
Yang menangis yang menangis
Nanti bahagia
Di mana bumi ternyata
Hanya sementara saja
Tersenyumlah bersedihlah
Tersenyumlah
Tersenyumlah bersedihlah
Sewajarnya
Sumber: Tribunnews.com
Musik
Lirik Lagu Sewajarnya - Putu Maydea: Andai Hujan Tak Reda Putih yang Menangis Nanti Bahagia
Senin, 25 November 2024
Lirik Lagu
Lirik Lagu Tak Cukup Baik - Putu Maydea: Tak Pernah Cukup Baik Tuk Ku Bisa Tak Tergantikan
Senin, 18 Maret 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.