Rabu, 14 Mei 2025

Tribunnews Update

Taktik Canggih Hizbullah Jebak Pasukan IDF Sergap Konvoi Tank, 6 Merkava Hancur Diledakan Berurutan

Senin, 25 November 2024 09:18 WIB
Tribun Video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Pasukan militer Hizbullah meledakan konvoi tank Israel di Lebanon Selatan pada Minggu (24/11).

Enam tank merkava milik Israel hancur diledakkan oleh Hizbullah.

Dilansir dari Al Mayadeen, peledakan itu menimbulkan banyak korban dari pasukan Israel.

Pertempuran tersebut terjadi di al-Bayyada dengan memakai taktik canggih Hizbullah.

Baca: Wanita Israel yang Disandera Hamas Tewas di Gaza Imbas Serangan IDF, Demo Pecah Warga Amuk Netanyahu

Baca: Hizbullah Rilis Video Rudal Fadi-6 dan Qader-2 Hantam Israel, Warga Panik Api di Mana-mana

Hizbullah menjebak pasukan pendudukan Israel sehingga tank IDF masuk dalam perangkap penyergapan.

Mereka kemudian menyerang pasukan tersebut dan menghancurkan empat tank secara berurutan.

Tank kelima milik tentara Israel berhasil kabur menyelamatkan diri.

Peledakan tank merkava Israel juga terjadi di dekat Deir Mimas.

Selain meledakan tank Israel, Hizbullah juga terlibat pertempuran darat dengan IDF. (Tribun-Video.com)

Artikel telah tayang di sini 

    
# taktik #  Jebak # IDF # tank

Editor: Bintang Nur Rahman
Reporter: Umi Wakhidah
Video Production: Mellinia Pranandari Putri Kristianto
Sumber: Tribun Video

Tags
   #taktik   #Hizbullah   #Jebak   #IDF   #tank

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved