Tribunnews Update
Netanyahu Resmi Jadi Buronan, 124 Negara Kini Wajib Tangkap PM Israel Sesuai Surat Perintah ICC
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Perdana Menteri (PM) Israel, Benjamin Netanyahu resmi dinyatakan sebagai buronan oleh Amnesty Internasional.
Hal itu terjadi setelah Pengadilan Kriminal Internasional (ICC) mengeluarkan perintah penangkapan pada Kamis (21/11/2024).
Baca: Detik-detik Roket Hizbullah Hantam Markas Militer IDF Shraga, Warga Israel Lari Terbirit-birit
Karenanya, saat ini sebanyak 124 negara bisa menangkap Netanyahu.
Pernyataan soal Netanyahu buron itu disampaikan oleh Sekretaris Jenderal Amnesty Agnes Callamard.
"Perdana Menteri Netanyahu sekarang resmi menjadi orang buronan," kata Agnes Callamard.
Dilansir Middle East Eye, selain Netanyahu, ICC juga memerintahkan penangkapan mantan Menteri Pertahanan Israel Yoav Gallant dan komandan Hamas, Mohammed Deif.
Baca: Turki Dilaporkan Sedang Hadapi Tuduhan Kemunafikan, Vokal Mengkritik Israel namun Tetap Berdagang
Mereka kini jadi buron terkait dugaan kejahatan perang di Gaza.
Sebanyak 124 negara anggota ICC diwajibkan untuk menegakkan surat perintah penangkapan.
Adapun, 124 negara itu merupakan Negara Pihak pada Statuta Roma Mahkamah Pidana Internasional. (Tribun-Video.com/middleeasteye.net)
Baca juga berita terkait di sini
Artikel ini telah tayang di middleeasteye.net dengan judul Full list of 124 countries that must arrest Netanyahu for the ICC
# TRIBUNNEWS UPDATE # Netanyahu # ICC # perang # Israel # Palestina # Gaza
Reporter: Ninaagustina
Video Production: valencia frida varendy
Sumber: Tribun Video
TRIBUNNEWS UPDATE
Babak Baru Perang Yaman vs Israel, Tel Aviv akan Diguncang Rudal Houthi & Diyakini Jadi Pukulan IDF
Selasa, 6 Mei 2025
TRIBUN VIDEO UPDATE
Detik-detik 30 Jet Militer IDF Gempur Pelabuhan Hodeidah, Yaman Terbakar Hebat hingga Api Menyembur
Selasa, 6 Mei 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Netanyahu Setujui Rencana 'Penaklukan' Jalur Gaza bak Penjajahan Paksa Blokir Bantuan & Usir Warga
Selasa, 6 Mei 2025
TRIBUN VIDEO UPDATE
Blokade Udara Total oleh Yaman Tandai 'Babak Baru' Perang di Jalur Gaza, Siap Perang Lawan AS-Israel
Selasa, 6 Mei 2025
Mancanegara
BENCANA BESAR BERUNTUN! Usai Kebakaran dan Badai Pasir, Kini Israel Dilanda Banjir
Selasa, 6 Mei 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.