TRIBUNNEWS UPDATE
Detik-detik Kericuhan Debat Pilgub Aceh, Diduga Satu Paslon Pakai Alat Bantu Clip-on di Kerah
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Debat terakhir pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Aceh diwarnai kericuhan pada Selasa (19/11) malam Â
Penyebab kericuhan itu diduga karena paslon nomer urut 1 menggunakan alat yang dilarang yakni alat pembantu perekam atau clip on.Â
Dikutip dari Kompas.com, kericuhan itu bermula saat pendukung nomer urut 02, Muzakir Manaf-Fadhlullah maju ke depan.Â
Situasi itu terjadi saat paslon nomer urut 1, Bustami Hamzah-M. Fadhil Rahmi sedang memaparkan visi misi.
Baca: Cabup Jeje Govinda Senggol Cawabup Gilang Dirga soal Judi Online saat Debat Kedua Bandung Barat
Namun ada dugaan paslon nomer urut 1 menggunakan alat bantu.Â
Pasangan calon diduga menggunakan alat bantu lantaran ada benda yang berada dikerah baju Bustami.Â
Para pendukung paslon nomer urut 2 meneriakan kecuranganÂ
Saat itulah, para pendukung maju ke depan hingga terjadi kericuhan, debat pun terpaksa dihentikan.
Sekretaris Partai Aceh, Kamaruddin Abubakar (Abu Razak) menegaskan timnya memiliki bukti.Â
Baca: LIVE: Debat Terakhir Pilgub Aceh Berujung Ricuh, Bermula dari Protes soal Alat Elektronik
Ia pun menyayangkan tidak adanya pemeriksaan terhadap paslon nomer urut 1 sebelum debat dimulai.Â
"Pasangan 01 menggunakan alat yang dilarang. Informasi kami terima itu ada alat pembantu (perekam)," ujar Abu Razak.
Sementara, cagub nomer urut 01, Bustami membantah tuduhan itu.Â
Ia menjelaskan alat di kerah bajunya hanya mikrofon untuk dokumentasi internal.Â
(Tribun-Video.com)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com
Program: Tribunnews Update
Host: Maria Nanda Ayu SaputriÂ
Editor Video: Fegi Sahita
Uploader: bagus gema praditiya sukirman
#pilgubaceh #ricuh #debat #paslonno1
Reporter: Maria Nanda Ayu Saputri
Video Production: Fegi Sahita
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Miris, Pria Garut Malah Mabuk dan Bikin Keributan saat Nobar Persib Padahal Istri Baru Lahiran
3 hari lalu
Live Update
Empat Terdakwa Penyelundupan Rohingya Jalani Sidang Perdana di Aceh Selatan, Berikut Perannya
6 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.