Live Update
Kenang Semangat Pahlawan Nasional Kota Sorong, Pj Walkot Bernhard E Rondonuwu Tabur Bunga di Makam
Laporan wartawan, Tribun Sorong - Ismail Saleh
TRIBUN-VIDEO.COM-Penjabat (Pj) Wali Kota Sorong Bernhard E Rondonuwu menjadi Inspektur Upacara Hari Pahlawan Nasional 2024 di Lapangan Apel Kantor Wali Kota Sorong, Papua Barat Daya, Minggu (10/11/2024).
Upacara dimulai pukul 08.00 WIT dihadiri jajaran pejabat daerah, TNI-Polri, aparatur sipil negara (ASN), serta tamu undangan lainnya.
Para peserta khidmat mengikuti rangkaian upacara meskipun cuaca gerimis.(*)
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribun Video
Live Update
6 Spesialis Curanmor Diringkus Polresta Sorong Kota di Lokasi Berbeda, Otak Jaringan Masih Buron
Rabu, 16 April 2025
Live Update
Ratusan Mama Papua Demo Tolak Program Pemerintah Kredit Usaha Ekomas dari dana Otsus Kota Sorong
Selasa, 15 April 2025
Live Update
Semarak Perayaan HUT ke-25 Kota Sorong, Mantapkan Langkah Menuju Generasi Emas di Papua
Jumat, 28 Februari 2025
VIRAL NEWS
Korban Alami 32 Luka Tusuk Ulah Oknum TNI AL di Sorong, Pelaku Emosi Wanita Kenalannya Mengeluh
Rabu, 15 Januari 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.