Live Update
Jambret Diamuk Massa seusai Gondol Tas Pengendara di Kota Bandar Lampung, Polisi Amankan Pelaku
Laporan wartawan, Tribun Lampung - Bayu Saputra
TRIBUN-VIDEO.COM-Anggota Polisi Lalu Lintas (Polantas) Polresta Bandar Lampung Aipda Edward Kenedy mengamankan pelaku jambret di depan warung makan Bebek Slamet di Jalan ZA Pagar Alam, Kecamatan Labuhan Ratu, Kota Bandar Lampung, sekitar pukul 20.45 WIB, Selasa (5/11/2024).
Aipda Edward Kenedy mengatakan, dirinya mengamankan pelaku jambret saat dalam perjalanan pulang ke rumah atau lepas dinas.
"Jadi saya itu saat kejadian posisinya dari Pos Adipura mau pulang ke rumah dari lepas dinas".(*)
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Rifqi Khusain
Sumber: Tribun Video
Live Update
Minta Maaf soal Provokasi Oknum, Warga Panjang Layangkan Terima Kasih ke Pemkot Bandar Lampung
Selasa, 29 April 2025
Live Update
Akhir Pelarian Jambret Spesialis Perempuan di Peureulak Barat, Berhasil Diciduk Polres Aceh Timur
Senin, 28 April 2025
Live Update
Gudang Grosir Alat Rumah Tangga Ludes Terbakar di Bandar Lampung, Pemilik: Api Muncul dari Dinamo
Minggu, 27 April 2025
Live Update
20 Rumah Hancur Disapu Puting Beliung di Bandar Lampung, Atap Beterbangan dan Tertimpa Pohon
Jumat, 25 April 2025
Live Update
Ribuan Massa Bela Palestina Jilid 3 Bandar Lampung, Tolak Rencana Prabowo Evakuasi 1000 Warga Gaza
Minggu, 20 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.