Kamis, 15 Mei 2025

Tribunnews Update

Israel Tampak Kuat Serang Iran Pakai Jet Tempur tapi Ternyata Gagal Hantam Infrastruktur Utama IRGC

Sabtu, 26 Oktober 2024 16:46 WIB
Tribun Video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Pasukan Militer Israel (IDF) mengklaim tentaranya menyerang Iran dengan jet tempur.

Serangan pada Sabtu (26/10) dini hari itu, menggunakan puluhan pesawat mata-mata Angkatan Udara Israel (IAF).

Baca: Arab Saudi Kecam Serangan Israel ke Iran, Anggap Pelanggaran Kedaulatan dan Hukum Internasional

Israel mengakui sukses menargetkan sejumlah fasilitas militer Iran, termasuk baterai pertahanan udara dan lokasi pembuatan rudal balistik.

Namun ternyata, media Iran melaporkan kondisi Teheran baik-baik saja setelah ada serangan Israel.

Bahkan, tidak ada ledakan di kantor pusat militer Garda Revolusi Iran (IRGC) sebelah barat atau barat daya Teheran.

Baca: Balas Dendam Gempuran 1 Oktober, Israel Serang Iran Pagi Ini, Berondongan Drone Melesat ke Teheran

Meski begitu, kelompok IRGC siap untuk membalas serangan Israel tersebut. (Tribun-Video.com/aljazeera.com)

Baca juga berita terkait di sini

Artikel ini telah tayang di Aljazeera.com dengan judul Live: Israel attacks Iran, warns Tehran against retaliation

# TRIBUNNEWS UPDATE # Jet Tempur # Israel # Iran # perang
Editor: Panji Anggoro Putro
Reporter: Ninaagustina
Video Production: valencia frida varendy
Sumber: Tribun Video

Tags
   #TRIBUNNEWS UPDATE   #Jet Tempur   #Israel   #Iran   #perang

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved