Sabtu, 10 Mei 2025

Kabar Selebriti

Biasa Naik Jet Pribadi, Ini Potret Raffi Ahmad Naik Pesawat Hercules Pembekalan Kabinet di Magelang

Jumat, 25 Oktober 2024 13:09 WIB
Tribunnews.com

TRIBUNVIDEO.COM - Anggota Kabinet Merah Putih tiba di Akademi Militer, Magelang Jawa Tengah pada Kamis (24/10/2024).

Salah satunya artis sekaligus presenter Raffi Ahmad. 

Raffi Ahmad membagikan momen tersebut melalui akun instagramnya @raffinagita1717.

Raffi tampak mengenakan seragam senada dengan para menteri dan wakil menteri.

Yakni setelan putih dan hitam.

Baca: Kerap Naik Pesawat First Class, Raffi Bagikan Momen Pangku Barang Bawaan Sendiri Tumpangi Hercules

Baca: Biasanya Dapat Miliaran, Segini Gaji Bulanan Raffi Ahmad seusai Dilantik Jadi Utusan Khusus Presiden

Raffi terlihat duduk bak prajurit di dalam pesawat Hercules yang biasa dipakai anggota TNI Angkatan Udara.

Raffi duduk bersama Menpora Dito Ariotedjo di Hercules.

Bahkan, Raffi Ahmad juga mengenakan seragam bak tentara untuk mengikuti pembekalan selama 4 hari bersama Presiden Prabowo Subianto.

(Tribun-Video.com)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Momen Raffi Ahmad, Giring Ganesha dan Yovie Widianto ke Akmil Ikuti Pembekalan Kabinet Merah Putih

#Raffi Ahmad # Kabinet Merah Putih # Dito Ariotedjo

Editor: Aprilia Saraswati
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved