Terkini Nasional
Gus Miftah Ungkap Obrolannya saat Dipanggil Prabowo, Singgung soal Ditugaskan di Bidang Toleransi
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Penceramah Gus Miftah mengaku dirinya tidak didapuk oleh Prabowo Subianto sebagai wakil menteri.
Hal ini diungkapkan Gus Miftah setelah menghadap presiden terpilih di kediamannya di Jalan Kertanegara IV, Jakarta pada Selasa (15/10/2024) sore.
Ia mengatakan, Prabowo lebih menginginkannya fokus pada bidang moderensi dan toleransi.
Baca: 6 Artis hingga Influencer yang Dipangil Prabowo ke Kertanegara, Menguat Jadi Wakil Menteri
Selain itu ia juga tidak ditugaskan di dalam sebuah badan.
Namun Gus Miftah tidak menjelaskan lebih detil apa saja yang dibicarakan dengan Prabowo.
Baca: Tiba di Hambalang, Prabowo Bakal Gembleng Para Calon Menteri, Wamen & Kepala Badan Selama 2 Hari
"Bapak perintahkan untuk lebih banyak fokus di bidang moderensi, toleransi dan semacamnya. Jadi walau pun kita berangkat ke beliau bersama-sama tapi dengan tugas bidang masing-masing," ujar Gus Miftah.
"Bukan dalam bentuk badan, yang jelas ada amanah presiden yang kemudian saya diperintahkan untuk lebih fokus pada masalah toleransi dan moderansi," jelasnya.
Diketahui Gus Miftah merapat ke kediaman Prabowo bersamaan dengan Ketua Umum PPP Mardiono dan aktris Raffi Ahmad pada Selasa sore.
(tribun-video.com/saradita)
(*)
Video Production: Megan FebryWibowo
Sumber: Tribun Video
Tribunnews Update
Ekspresi Santai Jokowi seusai Purnawirawan TNI Desak Wapres Gibran Dimakzulkan: Usulan Boleh Saja
5 hari lalu
Live Tribunnews Update
LIVE: Jokowi Respons Usulan Purnawirawan TNI yang Desak Gibran Dicopot dari Kursi Wapres
5 hari lalu
Terkini Nasional
Gibran Dapat Nasihat Yenny Wahid terkait Desakan Pemakzulan Wapres, Ingatkan soal Sifat Lapang Dada
5 hari lalu
Terkini Nasional
Beda Sikap Soal Pemakzulan Gibran! Wadah Purnawirawan TNI-Polri Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
5 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Jokowi Respons Desakan Purnawirawan TNI yang Minta Prabowo Segera Copot Gibran dari Jabatan Wapres
5 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.