Selebritis
BABAK BARU! Nikita Mirzani Laporkan Razman Nasution ke Polisi, Diduga Sebar Data Pribadi
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Polda Metro Jaya telah menerima laporan yang dilayangkan oleh artis Nikita Mirzani pada Kamis (3/10).
Untuk diketahui, kali ini Nikita melaporkan pengacara Vadel Badjideh, Razman Nasution.
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi dalam keterangan pers mengatakan, Nikita melaporkan Razman karena dugaan penyebaran data pribadi.
Dalam hal ini, Razman mengumumkan hasil pemeriksaan USG dari putri Nikita, LM.
Ade mengatakan, Nikita merasa dirugikan karena Razman menunjukkan foto USG tersebut yang dianggap privasi dan tak boleh ditunjukkan sembarangan.
Baca: Besok Vadel Badjideh Diperiksa, Nikita Mirzani Kini Laporkan Razman Nasution soal Penyebaran Data
Baca: Lolly Anak Nikita Mirzani Kembali Jalani Visum di RSCM, Cari Bukti Asusila Terlapor Vadel Badjideh
Terkait laporan Nikita, Ade mengatakan pihaknya akan melakukan pendalaman.
Adapun laporan Nikita dibuat pada Kamis siang di Polda Metro Jaya.
Kepada wartawan, Nikita mengatakan bahwa Razman sudah melakukan perbuatan kelewat batas.
Laporan Nikita hanya selang sehari sebelum Vadel Badjideh diperiksa oleh kepolisian.
(TribunVideo.com)
Artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul Nikita Mirzani Laporkan Razman Nasution karena Sebarkan Hasil USG Lolly, Begini Kata Polisi
Video Production: Putri Anggun Absari
Sumber: Warta Kota
To The Point
Kondisi Nikita Mirzani seusai Ditahan atas Dugaan Pemerasan Diungkap: Sehat, Jadi Lebih Religius
Jumat, 2 Mei 2025
Tribunnews Update
Jokowi Tak Sembarangan Pilih Hari untuk Polisikan Penuding Ijazah Palsu, Pengacara: Bapak Suka Rabu
Kamis, 1 Mei 2025
tribunnews update
Terungkap! Pengacara di Jakpus Bawa Senpi Ilegal Gara-gara Serangan, Ternyata Positif Pakai Narkoba
Senin, 28 April 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Jubir GRIB Jaya Razman Nasution Sentil Profesi Kang Dedi Mulyadi: Ini YouTuber atau Gubernur?
Minggu, 27 April 2025
Nasional
Diserang Balik usai Gugat Jokowi soal Ijazah Palsu, Pengacara Zaenal Mustafa Diduga Pakai NIM Palsu
Jumat, 25 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.