Minggu, 11 Mei 2025

LIVE UPDATE

Update Dampak Gempa M 5.0 Terjang Garut & Bandung: 1.197 Rumah, 21 Tempat Ibadah & 20 Sekolah Rusak

Kamis, 19 September 2024 16:36 WIB
Tribun Jabar

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan Tribun Jabar - Sidqi Alghifari
TRIBUN-VIDEO.COM - Gempa bumi magnitudo 4.9 yang mengguncang wilayah Kabupaten Garut, Jawa Barat pada Rabu (18/9/2024) berdampak pada rusaknya seribuan bangunan.

Baca: Perampokan di Bogor Tewaskan Suami, Pelaku Sempat Disuguhkan Kopi oleh Korban: Polisi Buru Tersangka

Hari kedua pascagempa, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Garut mencatat ada 1.238 bangunan rusak, di antaraya 1.197 unit rumah, 21 tempat ibadah, dan 20 sekolah.. 

Baca: ART Gondol Brankas Majikan Berisi Perhiasan Dibantu ART Tetangga, Kerap Kenakan Barang untuk Flexing

Saat ini pihaknya tengah fokus menyalurkan bantuan yang diperlukan para korban, salah satunya di kawasan paling terdampak yakni di wilayah Kecamatan Pasirwangi. 

# gempa bumi # Garut # Bandung # BPBD

Editor: Dyah Ayu Ambarwati
Reporter: Yustina Kartika Gati
Video Production: Ika Vidya Lestari
Sumber: Tribun Jabar

Tags
   #gempa bumi   #Garut   #Bandung   #BPBD

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved