TRIBUNNEWS UPDATE
PM Netanyahu Gelar Rapat Kabinet Keamanan, Rundingkan Tanggapan atas Kematian 6 Sandera Israel
TRIBUN-VIDEO.COM - Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu mengadakan rapat dengan kabinet keamanan pada Kamis (5/9/2024).
Pertemuan itu membahas tanggapan Israel terhadap penemuan jasad enam sandera di Rafah.
Dikutip dari Anadolu Ajansi, diskusi itu berpusat pada perlunya mempertahankan kontrol atas Koridor Philadelphia.
Baca: Hamas Tegas Menolak Usulan Gencatan Senjata Terbaru, Tuntut Setop Agresi & Penarikan Penuh IDF
Seperti diketahui, sebelumnnya, Netanyahu kekeh ingin tetap menempatkan IDF di koridor tersebut.
Pasalnya, Netanyahu menuding Hamas menyelundupkan senjata lewat Koridor Philadelphia.
Pertemuan eksklusif itu juga menyoroti perpecahan di dalam kabinet Netanyahu.
Baca: Mesir Gertak Israel! Panglima Mesir Inspeksi Perbatasan Gaza seusai Dituduh Buka Jalan untuk Hamas
Pejabat pertahanan menyuarakan tentangan terhadap tindakan militer pembalasan atas kematian para sandera.
Menurut mereka, situasi saat ini lebih kondusif untuk memikirkan kesepakatan pertukaran sandera dengan Hamas.
(Tribun-Video.com)
Artikel ini telah tayang di aa.com dengan judul Netanyahu convenes security cabinet to discuss response to death of 6 Israeli hostages: Media
Nama Program: Tribun Video Update
Host: Isti Ira Kartika Sari
Editor Video: Ananda Bayu S
Uploader: bagus gema praditiya sukirman
#beritaterkini #beritaterbaru #beritaviral #kabarterkini
Reporter: Isti Ira Kartika Sari
Video Production: Ananda Bayu Sidarta
Sumber: Tribunnews.com
TRIBUN VIDEO UPDATE
Israel Ingin Perluas Perang Gaza, Puluhan Tentara Cadangan & Perwira Tolak Panggilan Dinas Militer
6 hari lalu
Tribun Video Update
Presiden AS Donald Trump akan Salurkan Bantuan Warga Gaza seusai Diblokade Israel di Perbatasan
6 hari lalu
Mancanegara
Cara Rudal Houthi Tembus Pertahanan AS-Israel ke Bandara Tersibuk di Israel, 7 Orang Terluka
6 hari lalu
Mancanegara
Nyali Hamas Tak Ciut Dengar Tantangan Perang Israel, Zionis bakal Perluas Serangan & Duduki Gaza
6 hari lalu
Tribun Video Update
Yaman Ancam akan Ada Balasan Menghancurkan terhadap Israel, Peringatkan Sipil Berpotensi Jadi Target
6 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.