Kamis, 15 Mei 2025

TRIBUNNEWS UPDATE

Seperti Anak Sendiri, PM Timor Leste Pegang dan Elus-elus Kepala Jokowi saat Gala Dinner di Bali

Minggu, 1 September 2024 20:41 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Ada momen menarik saat Presiden Jokowi menyambut para pemimpin negara dalam Gala Dinner Indonesia-Africa Forum Ke-2 di Bali, Minggu (1/9/2024).

Sebagai tuan rumah, presiden menyalami setiap tamu negara yang diundang sebelum masuk ke lokasi makan malam.

Namun saat Jokowi bersalaman dengan Perdana Menteri Timor Leste Xanana Gusmao, ia dibuat tersenyum.

Pasalnya, Xanana menunjukkan gestur seperti memuji kecerdasan Presiden Jokowi.

Ia bahkan memegang dan mengelus-elus kapala Presiden RI layaknya anak sendiri.

(Tribun-Video.com)

Baca: Detik-detik Paspampres Jatuh Tersungkur saat Kawal Presiden Jokowi, Tiba-tiba Lompat dari Motor

Baca: Prabowo Puja-puji Jokowi hingga Siap Lanjutkan Semua Program, Buat Presiden Terbahak

Editor: Tri Hantoro
Reporter: Agung Tri Laksono
Video Production: Muhammad Ulung Dzikrillah
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #TRIBUNNEWS UPDATE   #Timor Leste   #Jokowi   #Bali

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved