Rabu, 14 Mei 2025

LIVE UPDATE

Nur-Ramadhan Diarak Simpatisan Pakai Motor hingga Mobil ke Kantor KPU di Hari Perdana Pendaftaran

Selasa, 27 Agustus 2024 14:55 WIB
Tribun Lombok

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan Tribun Lombok - Rozi Anwar
TRIBUN-VIDEO.COM - Pasangan Nur Yasin - Sumardhan atau Nur-Ramadhan diiringi ratusan pendukungnya mendaftar ke kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Daerah Kabupaten Sumbawa Barat (KSB), pada hari pertama, Selasa (27/8/2024).

Baca: PSI Jawa Timur Serahkan Form B1-KWK ke Khofifah dan Emil Dardak, Jadi Paslon Terkuat di Jatim

Para pendukung mengiringi pasangan Nur-Ramadhan dengan arak-arakan sepeda motor dan mobil.

Baca: Suasana Memanas Ratusan Sopir Truk Blokade Bundaran Waru Jatim, Terlibat Ketegangan dengan Polisi

Tampak pasangan Nur-Ramadhan datang menggunakan peci hitam, baju putih, didampingi istrinya masing-masing.

# Nur-Ramadhan # KPU # Pilkada 2024 # Pendaftaran Calon Kepala Daerah # Sumbawa Barat

Editor: Dyah Ayu Ambarwati
Reporter: Adila Ulfa Muna Risna
Video Production: Ika Vidya Lestari
Sumber: Tribun Lombok

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved