Tribunnews Update
Ngeri! 14 Tangki Minyak Meledak di Perbatasan Iran-Irak, Korban Selamat Seret Rekan Menjauh dari Api
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - 14 tangki minyak meledak di gerbang perbatasan Qasr-i Shirin di perbatasan Iran dan Irak pada Senin (26/8/2024).
Dilaporkan 8 orang tewas dan beberapa lainnya terluka parah akibat ledakan tersebut.
Berdasarkan rekaman video yang beredar luas terlihat bola api raksasa meletus di titik penyeberangan perbatasan.
Baca: Kapal Induk AS Roosevelt & Lincoln Ditempatkan di Dekat Pantai Iran, Atas Permintaan Israel?
Baca: Jenderal Senior AS Mendadak ke Timur Tengah saat Israel-Hizbullah Saling Serang, Siap Gertak Iran?
Kobaran api dengan cepat meluas, membuat para korban kesusahan mengevakuasi diri.
Sementara Iran dalam pernyataannya menyebut insiden itu tidak melibatkan kapal tanker Iran.
Atas insiden ini, pihak Iran dan Irak akan bekerja sama melakukan penyelidikan terkait penyebab kebakaran.
(Tribun-Video.com)
# tangki minyak # meledak # Perbatasan Iran-Irak # korban selamat
Reporter: Rima Anggi Pratiwi
Sumber: Tribun Video
Terkini Nasional
Warga Sipil 'Curhat' ke Dedi Mulyadi Ngaku Dibayar Rp 150 Ribu Bantu Preteli Amunisi TNI di Garut
3 jam lalu
Terkini Nasional
PENAMPAKAN BOKS BEKAS AMUNISI yang Meledak di Garut, Terletak Tak Jauh dari Rumah Salah Satu Korban
5 jam lalu
Tribunnews Update
Penampakan Amunisi Tak Layak Pakai Milik TNI AD sebelum Meledak di Garut, Sebesar Paha Orang Dewasa
1 hari lalu
Tribunnews Update
Detik-detik Amunisi TNI Kedaluwarsa Meledak saat Dimusnahkan, 13 Orang Tewas Termasuk Warga Sipil
1 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Video Detik-detik Terakhir Warga Berhamburan Dekati Peledakan Bom di Garut, Kang Dedi Bereaksi
2 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.