Senin, 12 Mei 2025

BREAKING NEWS

BREAKING NEWS: Komisi II DPR Gelar Rapat Bersama KPU hingga Pemerintah Bahas Aturan Pilkada 2024

Senin, 26 Agustus 2024 10:48 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Komisi II DPR RI kembali menggelar rapat dengar pendapat (RDP) bersama KPU RI pada Senin (26/8).

Rapat kali ini membahas mengenai Peraturan KPU dan Peraturan Bawaslu dalam Pilkada 2024.

Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia dalam keterangan pada Minggu (25/8) mengatakan, PKPU tersebut terkait dengan aturan kampanye hingga soal pencalonan.

Baca: BREAKING NEWS: Kaesang Gagal Maju, PSI Beri Dukungan pada Ahmad Luthfi-Taj Yasin di Pilkada Jateng

Baca: Tak Dapat Tiket dari Golkar, Airin Rahcmi-Ade Sumardi Dideklarasikan PDIP untuk Maju Pilkada Banten

Selain KPU, pihak yang turut serta dalam rapat ini adalah Bawaslu, DKPP, dan pemerintah dalam hal ini adalah Kemendagri.

Sebelumnya DPR telah lebih dulu mengesahkan PKPU terkait pencalonan kepala daerah yang memuat putusan Mahkamah Konstitusi (MK).

(TribunVideo.com)

# Komisi II DPR RI # KPU RI # Pilkada 2024

Editor: Aprilia Saraswati
Reporter: Fransisca Krisdianutami Mawaski
Video Production: Muhammad Adnan Hidayat
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #Komisi II DPR RI   #KPU RI   #Pilkada 2024

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved