HEALTHY TALK
HEALTHY TALK: Dampak Bullying di Lingkungan Kerja
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Bullying atau perisakan di tempat kerja sering terjadi.
Bullying di tempat kerja adalah perilaku yang berbahaya dan ditargetkan dan membentuk suatu pola.
Baca: HEALTHY TALK: Kupas Permasalahan Epilepsi Kebal Obat dan Dampaknya pada Tumbuh Kembang Anak
Selain itu, bullying biasanya memang ditujukan kepada satu orang atau beberapa orang.
Perilaku ini tentu saja dapat memengaruhi kesehatan mental korban dan berpengaruh terhadap kinerjanya.
Baca: HEALTHY TALK: Peran Pasien dan Keluarga dalam Pencegahan dan Deteksi Dini Demam Berdarah
Untuk memahami lebih lanjut, kali ini Healthy Talk akan membahas tentang Dampak Bullying di Lingkungan Kerja.
Tema ini akan dibahas oleh Psikolog di RS Nirmala Suri dan Layanan Psikolog Eling Healing, Khotimatun Naimah bersama jurnalis TribunHealth.com Melia Istighfaroh.
Saksikan live streaming Healthy Talk pada Sabtu, 24 Agustus 2024 Pukul 14.00 WIB.
Acara ini akan disiarkan langsung di YouTube Tribun Health serta YouTube dan Facebook Tribunnews.com.
Don't miss it, jangan sampai ketinggalan topik menarik ini ya sobat Health.
#tribunhealth #tribunhealthytalk #tribunnetwork #bullying #lingkungankerja #psikolog
Program: Beauty Health
Editor Video: Raka Aditya Putra Tama
Baca berita terkait lainnya di sini
Video Production: Raka Aditya Putra Tama
Sumber: Tribunnews.com
Live Update
Live Update Sore: Pecandu Narkoba Dihajar 12 Orang di Rehabilitasi, Siswa SD Tewas Dibully Teman
Kamis, 20 Maret 2025
Live Update
Motif Bullying di Klungkung Bali, Korban Dijual ke Pria Hidung Belang Kini Pelaku Akui Menyesal
Selasa, 11 Maret 2025
Live Update
Live Update Siang: 4 Pelaku Penganiayaan di Bendungan Selorejo Ditahan, Kasus Penusukan di Denpasar
Jumat, 14 Februari 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.