Live Update
Bersiap Sambut Hari Kemerdekaan RI, Pembeli Serbu Lapak Pedagang Merah-Putih di Semarang Jateng
Laporan wartawan Tribun Jateng - Idayatul Rohmah
TRIBUN-VIDEO.COM- Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia akan tiba sebentar lagi, dan masyarakat pun kini tengah bersiap menyambut perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 RI tersebut.
Di antaranya dengan menyerbu lapak pedagang yang menghadirkan serba-serbi merah-putih.
Baca: Pertama Kali Agustusan di IKN, Bulan Kemerdekaan 2024 Digelar di 2 Lokasi: Momen Transisi Ibu Kota
Baca: 210 Warga Binaan Kelas IIB Sampang Bakal Terima Remisi Kemerdekaan RI, Staf: Data Bisa Berubah
Hal itu di antaranya yang terlihat di Pasar Tiban kawasan taman jalan Menteri Supeno Semarang. (*)
Program: Live Update
Host: Adila Ulfa Muna Risna
Editor Video: Ika Vidya Lestari
Uploader: Ramadhan Aji Prakoso
# Hari Kemerdekaan # HUT Kemerdekaan RI # Bendera Merah Putih # Semarang
Reporter: Adila Ulfa Muna Risna
Video Production: Ika Vidya Lestari
Sumber: Tribun Lombok
Olahraga
GERALD VANENBURG BLUSUKAN KE JAWA TENGAH, Pantau 9 Pemain untuk Timnas U23 Indonesia
2 hari lalu
Local Experience
Asal Usul Semarang: Tempat Bertemunya Budaya Jawa, Tionghoa, dan Belanda
2 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Laka Maut Tanah Putih Semarang Makan Korban, 1 Pemotor Tewas Tertimpa Truk Muatan Kertas Karton
3 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
CCTV Kecelakaan Maut di Tanah Putih, Truk Melaju Turun Lalu Tabrak Pemotor, Muatan Kertas Beserakan
3 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Laka Maut Truk Diduga Rem Blong Terguling di Tanah Putih Semarang, Menimpa 1 Pengendara Motor
3 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.