Senin, 12 Mei 2025

Tribunnews Update

Israel Diteror! Lubang di Mana-mana seusai Diserang Berkali-kali oleh Pesawat Tak Berawak Hizbullah

Selasa, 6 Agustus 2024 20:49 WIB
Tribun Video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Sebuah desa di Israel utara yang terletak antara Acre dan Nahariya diserang oleh pesawat tak berawak, Selasa (6/8/2024).

Israel mengklaim, serangan itu dilakukan oleh pasukan perlawanan Lebanon, Hibzullah.

Baca: Trump Akui Dapat Bocoran Iran akan Serang Israel Malam Ini, & Kepala Militer Iran Singgung Nuklir

Setelah serangan tersebut, polisi Israel dan ambulans menuju ke lokasi ledakan.

Dari video AFP, terlihat tembakan drone tersebut mendarat di jalanan beraspal.

Baca: Timur Tengah Memanas! Kapal Selam & Kapal Tempur Tiba-tiba Muncul di Israel, Akankah Perang Pecah?

Lubang menganga terlihat di beberapa titik. (Tribun-Video.com)

Baca juga berita terkait di sini

# TRIBUNNEWS UPDATE # Israel # rudal # Hizbullah # Lebanon

Editor: Panji Anggoro Putro
Reporter: Tri Suhartini
Video Production: Muhammad Ulung Dzikrillah
Sumber: Tribun Video

Tags
   #TRIBUNNEWS UPDATE   #Israel   #rudal   #Hizbullah   #Lebanon

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved