Minggu, 11 Mei 2025

VIRAL NEWS

Jokowi Curhat Tak Bisa Tidur Nyenyak hingga Mengaku Belum Coba Air IKN yang Langsung Diminum

Senin, 29 Juli 2024 22:06 WIB
Tribun Video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengaku tak bisa tidur nyenyak saat menginap di Kantor Presiden IKN yang diberi nama Istana Garuda.

Hal ini diungkapkannya saat melakukan wawancara dengan awak media pada Senin (29/7/2024).

Lebih lanjut dikatakan oleh Presiden Jokowi bahwa hal tersebut kemungkinan karena ini jadi kali pertama dirinya menempati Istana Garuda.

Jokowi juga mengungkapkan progres pembangunan IKN yang saat ini masih berlangsung.

Baca: Jokowi Motoran bareng Raffi & Menteri Resmikan Jembatan Pulau Balang, Penghubung Balikpapan & IKN

Baca: Jokowi soal Kader NU ke Israel, Nikita Mirzani Diperiksa soal Kasus Judol & Gibran Mundur di Solo

Ia memastikan jaringan listrik, air maupun internet sudah aman dan dalam kondisi baik.

Ditanya soal air IKN yang bisa diminum langsung, Jokowi mengaku belum mencobanya.

(Tribun-Video.com)

# Jokowi # curhat# tidur # air # IKN

Editor: Bintang Nur Rahman
Reporter: Fransisca Krisdianutami Mawaski
Video Production: Januar Imani Ramadhan
Sumber: Tribun Video

Tags
   #Jokowi   #curhat   #tidur   #air   #IKN

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved