TRIBUNNEWS UPDATE
Pakar Kampanye AS Ungkap 2 Faktor Biden Mundur di Pilpres, Singgung Kemenangan Besar Trump
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Keith Nahigian, seorang pakar kampanye kepresidenan AS merespons langkah Joe Biden yang mengundurkan diri dari Pilpres 2024.
Dia justru menyalahkan Biden dan sebaliknya memuji Donald Trump.
Demikian disampaikannya dalam wawancara eksklusif dengan AFP pada Senin (22/7).
Keith Nahigian mengatakan ada dua faktor penyebab Presiden AS Joe Biden mundur dari pencalonannya di Pilpres.
Baca: Biden Mundur dari Pilpres AS! Israel Terancam Kehilangan Dukungan AS, Perang Gaza akan Berakhir?
Ia menilai Biden bertingkah seperti orang asing.
Menurutnya Biden juga telah membuat banyak kesalahan yang krusial.
Dia pun berpendapat kemunduran Biden karena kesalahannya sendiri.
Sebaliknya Keith Nahigian justru memuji capres dari partai Republik Donald Trump dan wakilnya JD Vance.
Baca: Donald Trump Tak Kaget Joe Biden Mundur dari Pencapresan, Sebut Sang Presiden AS Tak Layak
Langkah Biden kata dia sebagai langkah kemenangan besar bagi Trump di Pilpres 2024.
Sebelumnya, Biden dalam pengumuman pengunduran diri menyatakan keputusannya dilakukan demi kepentingan bagi partai Demokrat dan negara.
Usai mundur, Biden mengaku ingin fokus menyelesaikan PR di sisa masa jabatannya.
(Tribun-Video.com)
# kampanye # Amerika Serikat (AS) # Joe Biden # Pilpres # Donald Trump
Reporter: Rima Anggi Pratiwi
Video Production: valencia frida varendy
Sumber: Tribun Video
Tribunnews Update
India dan Pakistan Sepakat Gencatan Senjata setelah Dimediasi AS, Trump: Saya Sangat Gembira
1 hari lalu
TRIBUN VIDEO UPDATE
Trump Putus Hubungan dengan Netanyahu hingga Ledakan Kuat 'Bunuh' Pasukan Besar Israel di Rafah
2 hari lalu
TRIBUN VIDEO UPDATE
Trump Diklaim Telah Memutuskan untuk Tidak Menunggu Israel & akan Bergerak Maju Tanpa PM Netanyahu
2 hari lalu
TRIBUN VIDEO UPDATE
Jadi Tuan Rumah Pesta Sepak Bola, Presiden AS Perbolehkan Demo Pro-Palestina selama Piala Dunia 2026
3 hari lalu
Tribunnews Update
Golkar: Pilpres 2024 Sah! Gibran Tak Melanggar, Pintu Pemakzulan Konstitusional Masih Tertutup
3 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.