TRIBUNNEWS UPDATE
[FULL] Jokowi Skak Kapolri Listyo Sigit soal Izin Konser hingga MotoGP: Perizinan Kita Ruwet
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Jokowi mengaku sistem perizinan acara besar di Indonesia duet.
Ia pun meminta aparat terkait untuk membenahi agar Indonesia bisa menghelat berbagai gelaran internasional untuk menggenjot sektor peristiwa.
Demikian disampaikan Presiden Jokowi dalam peluncuran digitalisasi layanan perijinan event di The Tribrata, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Senin (24/6/2024).
Baca: Isi Pertemuan Jokowi-Nasdem, Oknum Polisi Diduga Aniaya Siswa di Padang & Ricuh Konser di Tangerang
Baca: Ucapan Ultah Kominfo untuk Presiden Jokowi Banjir Kritikan, Dinilai Mirip Unggahan Kabar Duka
Jokowi lantas menyinggung soal kenapa Singapura selalu mudah menggelar acara musik internasional.
Menurutnya, otoritas setempat cepat melayani perizinan dan mendatangkan artis mancanegara.
Selain itu, ada dukungan dari pemerintah setempat untuk akses dan keamanan.
(Tribun-Video.com)
# Jokowi # Kapolri Listyo Sigit # izin konser # MotoGP
Reporter: Rima Anggi Pratiwi
Video Production: Nur Rohman Urip
Sumber: Tribun Video
TRIBUNNEWS UPDATE
Di Tengah Polemik Ijazah Palsu, Jokowi Temui Kasmudjo Dosen Pembimbing Semasa Kuliah di UGM
23 jam lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Pelapor Roy Suryo Cs akan Sowan ke Rumah Jokowi di Solo hingga Tambahan Pasal Buntut Ijazah Palsu
1 hari lalu
Terkini Nasional
Peradi Bersatu Murka! Tuding Roy Suryo Cs Hasut Masyarakat terkait Ijazah Palsu Jokowi
1 hari lalu
Terkini Nasional
Abraham Samad Buka Suara seusai Mangkir di Kasus Ijazah Jokowi: Saya Tak Menerima Undangan Polda
1 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.