Rabu, 14 Mei 2025

LIVE UPDATE

Kakak Beradik di Solo Diringkus Akibat Bobol Rental Playstation Tetangga, Jual PS demi Bayar Pinjol

Sabtu, 1 Juni 2024 14:18 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan wartawan TribunSolo.com - Andreas Chris
TRIBUN-VIDEO.COM - Kakak beradik asal Kampung Menangan, Kelurahan Joyosuran, Kecamatan Pasar Kliwon bernama BDS (26) dan KBS (22) diamankan pihak kepolisian Polsek Pasar Kliwon usai kedapatan melakukan aksi pencurian.

Dua pemuda tersebut nekat menggasak 2 konsol game, Playstation milik pengusaha rental PS yang juga merupakan tetangga mereka sendiri.

Padahal sebenarnya kedua pemuda tersebut pada Sabtu (25/5/2024) malam saat melancarkan aksi pencurian, keduanya tengah bertugas ronda malam. (*)

# Solo  # PlayStation # pinjol

Editor: Unzila AlifitriNabila
Reporter: Adila Ulfa Muna Risna
Video Production: Latif Ghufron Aula
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #Solo   #pencurian   #PlayStation   #pinjol

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved