Mancanegara
Pria Tewas Dimutilasi dan Dibuang di Toilet, Berawal dari Pelaku Ejek 'Telat Nikah'
TRIBUN-VIDEO.COM - Seorang pria dibunuh temannya saat hendak menikah dengan perempuan yang lebih muda di Mumbai, India.
Korban dipotong menjadi 200 bagian kecil dan dibuang di toilet.
Dikutip dari The Sun, pelaku bernama Pintu Sharma (42), membunuh temannya, Ganesh Kolhekar (58).
Pelaku tertangkap saat ada kejadian saluran air tersumbat.
Kejadian berawal saat keduanya berdebat yang awalnya berniat bercanda.
Sharma menggoda Ganesh soal penikahannya begitu terlambat di usianya yang sudah 58 tahun.
Sharma sempat bercanda, calon istri Ganesh yang usianya lebih muda akan selingkuh setelah mereka menikah.
Karena tidak terima perkataan satu sama lain, keduanya terlibat perkelahian.
Korban meninggal saat jatuh didorong oleh pelaku.
Karena pelaku panik, dirinya berniat menghilangkan jejak dengan memotong tubuh korban.
Pelaku memotong tubuh korban menggunakan gergaji besi menjadi 200 bagian.
Potongan kecil tersebut lalu dibuang pelaku di toilet.
Dikutip dari The Sun, pelaku memotong korban selama kurang lebih lima jam.
Bagian tubuh yang tidak bisa terpotong kecil dibuang pelaku ke saluran gorong-gorong.
(Tribun-video.com / Teta Dian Wijayanto)
ARTIKEL POPULER
Baca: Mahasiswi Tikam Teman Akrab Berulang Kali hingga Tewas, Pisau Masih Tertancap saat Korban Ditemukan
Baca: Terkejut Anjingnya Tumbuh Jadi Beruang Seberat 113 Kg, Pemilik Baru Sadar setelah Dua Tahun
Baca: Bagasi Berbayar, Travel Umrah Pilih Ganti Maskapai demi Kenyamanan Jemaah
TONTON JUGA:
Sumber: Tribun Video
TRIBUNNEWS UPDATE
Drone India Buatan Israel Hancur Lebur Diberondong Jet China oleh Pakistan, Diklaim Kunci Kemenangan
1 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Helikopter Jatuh di India Tewaskan 6 Orang saat Konflik India-Pakistan Pecah, Diduga Disabotase
2 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Kekuatan Jet Tempur China Chengdu J-10C Mampu Tembak Jatuh 5 Pesawat India, Pakistan Beri Pujian
2 hari lalu
TRIBUNNEWS UPDATE
Rangkuman Perang India-Pakistan: Indonesia Serukan Dialog, China Tanggapi Klaim soal Pesawat Tempur
2 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.