LIVE UPDATE
377 Jemaah Calon Haji asal Kulon Progo Siap Berangkat ke Tanah Suci, Jumlah Lansia Capai 114 Orang
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan Wartawan Tribun Jogja-Alexander Aprita
TRIBUN-VIDEO.COM - Ratusan jemaah calon haji tahun 2024 asal Kulon Progo siap diberangkatkan ke Tanah Suci Mekkah, Arab Saudi dalam waktu dekat.
Seremoni pamitan dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kulon Progo pun digelar pada Rabu (15/05/2024).
Baca: Penangkapan DPO Pencurian Mobil Polresta Jambi Diwarnai Aksi Kejar-kejaran hingga Ada Tembakan
Baca: Ibu TKW asal Indramayu Minta Tolong Pemerintah, Anaknya Hilang Kontak di Suriah sejak 13 Tahun Lalu
Kepala Kantor Kementerian Agama (Kankemenag) Kulon Progo, Wahib Jamil mengatakan total ada 377 jemaah yang diberangkatkan untuk Ibadah Haji 1445 Hijriah/2024 Masehi.
Jumlah jemaah lanjut usia (lansia) dengan umur di atas 65 tahun mencapai 114 orang. (*)
# jemaah haji # Kulon Progo # Tanah Suci
Reporter: Mei Sada Sirait
Video Production: Ika Vidya Lestari
Sumber: Tribun Jogja
TRIBUNNEWS UPDATE
Sektor 3 Makkah Pastikan Siap Sambut Jemaah Haji Embarkasi Makassar, Ikbal Ismail: Akomodasi Siap
5 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.