TRIBUNNEWS UPDATE
Momen Kepanikan Tentara Israel saat Dihujani Rudal Rajum, Menjauh dari Markas & Ramai-ramai Tiarap
TRIBUN-VIDEO.COM - Pasukan Pertahanan Isarel dihujani rudal Rajum 114 mm oleh pasukan Hizbullah, pada Minggu (5/5/2024).
Saat puluhan rudal menghantam, para tentara Israel itu pun panik.
Mereka menjauh dari markas dan ramai-ramai bertiarap di tanah lapang.
Baca: Lolos dari Serangan Maut IDF, Brigade Al Qassam Keluar dari Reruntuhan dan Tembaki Tentara Israel
Hal itu terlihat dari video yang beredar di media sosial, pada Senin (6/5/2024).
Tampaknya video tersebut direkam langsung oleh salah satu tentara Israel.
Dalam video, tampak para tentara Israel itu menjauh dari markas Karam Abu Salem.
Baca: Media Israel Umbar Bukti Kegagalan IDF: 1.500 Roket Hizbullah Hantam Israel dalam 2 Bulan
Saat dua tentara berjalan ledakkan kembali terdengar di dekat markas mereka.
Asap tepat dan puing-puing ledakkan pun terlihat membumbung tinggi.
Sontak saja dua tentara itu pun berlari menjauh.
Terlihat pula sejumlah tentara lainnya telah tiarap ramai-ramai di lahan kosong yang ada di sekitar barak tersebut.
Baca: Israel Siaga Tinggi! Dihantam Puluhan Roket hingga Listrik Padam Total, Kiryat Shmona Bak Kota Hantu
Dilansir dari Al Mayadeen, Hizbullah pun mengakui bahwa pasukannya meluncurkan puluhan rudal ke markas militer Karam Abu Salam.
Pengakuan tersebut disampaikan sesaat setelah video kepanikan IDF beredar di media sosial. (Tribun-Video.com)
Baca juga berita terkait di sini
# TRIBUNNEWS UPDATE # Israel # IDF # rudal # perang
Reporter: Ariska Nur Choirina
Video Production: Fegi Sahita
Sumber: Tribun Video
Tribunnews Update
Pendukung Gibran Bikin Ulah, Olok-olok Fisik Eks Wapres Try Sutrisno Gara-gara Restui RI 2 Dicopot
Senin, 28 April 2025
Tribunnews Update
Viral Aura Cinta, Remaja Putri yang Adu Argumen di Depan Dedi Mulyadi, Tolak Bantuan Rp 10 Juta
Senin, 28 April 2025
Tribunnews Update
Sosok Aura Cinta Remaja Wanita yang Debat Dedi Mulyadi soal Wisuda, sang Ibu Sampai Minta Maaf
Senin, 28 April 2025
Tribunnews Update
Viral Video Anak Tega Rendam Ibu Kandung Sehari Semalam di Tanah Lumpur, Polisi Langsung Bertindak
Senin, 28 April 2025
Tribunnews Update
Rocky Gerung: Purnawirawan TNI Takut Gibran Gantikan Prabowo Jadi Presiden, Dia Dipaksakan Ayahnya
Senin, 28 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.