Senin, 12 Mei 2025

LIVE UPDATE

Warga Kendari Temukan Dus Isi Peluru saat Membuang Sampah, Sempat Mengira Dus Isi Alat Tambang

Senin, 29 April 2024 14:02 WIB
Tribun Sultra

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

Laporan Wartawan Tribunews Sultra - Sugi Hartono

TRIBUN-VIDEO.COM - Seorang karyawan jam tangan di Jalan MT Hariyono menemukan dos berisi peluru, Minggu (28/4/2024).

Baca: Pemakaman Jenazah KH Zubair Muntashor Bangkalan Diiringi Lautan Manusia, Dikenal Sosok Penyayang

Peluru tersebut ditemukan oleh Andriawan (24) saat membuang sampah didekat tokonya tersebut.

Baca: Prabowo: Saya Dulu Tukang Pijitnya Gus Dur dari Mayor sampai Jenderal, Sebuah Kehormatan bagi Saya

Adriawan bercerita sekitar pukul 21.20 dirinya berniat untuk membuang sampah sebagaimana biasanya.(*)

# peluru # Alat Tambang # Kendari

Editor: Dyah Ayu Ambarwati
Reporter: Mei Sada Sirait
Video Production: yohanes anton kurniawan
Sumber: Tribun Sultra

Tags
   #peluru   #Alat Tambang   #Kendari

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved