LIVE UPDATE
Mantan Dubes RI untuk Turki Lalu Iqbal Temui Eks Bupati Lombok Tengah Abah Uhel Jelang Pilgub NTB
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
Laporan wartawan Tribun Lombok - Laelatunniam
TRIBUN-VIDEO.COM - Mantan Duta Besar RI untuk Turki Lalu Muhammad Iqbal mengunjungi kediaman mantan Bupati Lombok Tengah Suhaili Fadil Thohir (FT) di Desa Pemepek, Pringgararata, Lombok Tengah, Rabu (17/4/2024).
Baca: Alasan Farhat Abbas Daftar Kandidat Calon Wali Kota Bogor Lewat PDIP: Kota Hujan Ini Belum Makmur
Pertemuan tersebut tampak sangat cair antara Lalu Iqbal dengan Suhaili FT atau akrab disapa Abah Uhel hingga berlangsung lebih dari satu jam.
Baca: Penyelundupan Narkoba dalam Bungkus Rokok Berhasil Digagalkan saat Petugas Rutan Lakukan Pemeriksaan
Keduanya merupakan tokoh yang digadang maju pada Pilgub NTB 2024. (*)
# Mantan Duta Besar RI untuk Turki # Lalu Muhammad Iqbal # Suhaili Fadil Thohir # Pilgub NTB 2024 # Bupati Lombok Tengah
Reporter: Adila Ulfa Muna Risna
Video Production: Abdul Salim Maula Safari Thoyyib
Sumber: Tribun Lombok
VIRAL NEWS
Calon Gubernur & Wagub Iqbal-Dinda Menang Pilkada NTB 2024, Jagoan KIM Plus Raup 1 Juta Lebih Suara
Jumat, 6 Desember 2024
Live Update
Unggul di 8 Kabupaten/Kota, Paslon No 03 Iqbal-Dinda Menang Pemilihan Gubernur dan Wagub NTB 2024
Jumat, 6 Desember 2024
WAWANCARA EKSKLUSIF
EKSKLUSIF: Cagub NTB Lalu Muhamad Iqbal Kerap Menangis dengan Banyaknya Dukungan, Siap Merangkul
Sabtu, 30 November 2024
LIVE UPDATE
Maju Pilgub NTB 2024, Ratusan Relawan Mandalika Deklarasikan Dukung Bang Zul dan Abah Uhel
Senin, 5 Agustus 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.