Senin, 12 Mei 2025

VIRAL NEWS

Mulanya Sombong, Sopir Fortuner Berpelat TNI Palsu Kini Tertunduk Lesu usai Jadi Tersangka

Kamis, 18 April 2024 17:36 WIB
Tribun Video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Sopir mobil Toyota Fortuner berinisial PWGA tertunduk lesu seusai ditetapkan menjadi tersangka, Kamis (18/4).

Pria itu tampak hadir dalam konferensi pers yang digelar di Mapolda Metro Jaya mengenakan baju tahanan berwarna oranye.

Kedua tangannya diborgol dan sebagian wajahnya tertutup masker.

Baca: Lewat Telepon, Presiden Korsel Yoon Suk Yeol Beri Selamat pada Prabowo: Indonesia akan Lebih Makmur

Diketahui, ia terseret kasus pemalsuan pelat dinas TNI dan mengaku sebagai adik jenderal TNI setelah sebelumnya terlibat cekcok dengan pengendara lain di Jalan Tol Jakarta-Cikampek.

Atas perbuatannya, PWGA terancam hukuman enam tahun penjara.

(Tribun-video.com)

#fortuner # Tol Jakarta-Cikampek # pelat palsu

Editor: Restu Riyawan
Reporter: Nurul Ashari
Video Production: Okwida Kris Imawan Indra Cahaya
Sumber: Tribun Video

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved