Rabu, 14 Mei 2025

TRIBUNNEWS UPDATE

[FULL] Sindiran Prabowo ke Anies soal Nilai 11 di Bukber PAN, Gus Miftah-Zulkifli Terbahak-bahak

Jumat, 22 Maret 2024 13:22 WIB
Tribunnews.com

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden terpilih RI 2024-2029, Prabowo Subianto kembali menyindir eks rivalnya, Anies Baswedan soal nilai 11 dari 100 atas kinerjanya sebagai Menteri Pertahanan (Menhan) RI.

Prabowo menilai, semakin diejek, maka rakyat semakin cinta.

Hal itu disampaikan Prabowo saat memberikan pidato saat acara buka bersama (bukber) di Kantor DPP PAN, Buncit, Jakarta Selatan, Kamis (21/3/2024).

Mulanya, Prabowo bercerita bahwasanya dirinya kerap diejek dan dihina oleh banyak pihak.

Baca: Tersorot Gestur Mahfud MD Gebrak Meja seusai Kalah Pilpres 2024, Mantap Gugat Hasil Pilpres ke MK

Baca: Anies Baswedan Dibuang Surya Paloh seusai Kalah Pilpres 2024, Ini Alasan Lebih Pilih Ahmad Sahroni

Namun, Ketua Umum Partai Gerindra itu tidak masalah dengan ejekan tersebut.

"Walaupun saya sering diejek dan dihina, nggak ada urusan saya," ucap Prabowo.

"Saya tadinya agak sedikit syok walau saya dapat nilai 11 dari 100. Tetapi sekarang saya terima kasih dengan rival-rival saya kemarin itu," katanya.

(Tribun-Video.com/Tribunnews.com)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Prabowo Ungkit Lagi Sindiran Anies Soal 11 dari 100: Semakin Mereka Ngejek, Semakin Rakyat Cinta

Host: Tini Afshin
VP: Fegi

# Sindiran # Prabowo # Anies # NilaI

Editor: Bintang Nur Rahman
Reporter: Tri Suhartini
Video Production: Fegi Sahita
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #Sindiran   #Prabowo   #Anies   #Nilai

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved