Lirik Lagu
Lirik Lagu Pulang (Robbighfirlii) - Wali: Jangan Jauh dari Allah Sang Penyayang
TRIBUN-VIDEO.COM - Berikut lirik lagu Wali - Pulang (Robbighfirlii)
Andaikan hari ini
Hari terakhir kali
Kurasakan hangat terangnya mentari
Aku harus berpulang
Dan inilah saatnya
Sebelum ajal ku harus pulang
Pulang pulang sudah saatnya pulang
Jangan jauh dari Allah Sang Penyayang
Pulang pulang kini saatnya pulang
Allah merindukan kita untuk pulang
(Allahumma Robbighfirlii
Allahumma Robbighfirlii
Allahumma Robbighfirlii
Allahumma Robbighfirlii)
Pulang pulang sudah saatnya pulang
Jangan jauh dari Allah Sang Penyayang
Pulang pulang kini saatnya pulang
Allah merindukan kita untuk pulang
Pulang pulang sudah saatnya pulang
Jangan jauh dari Allah Sang Penyayang
Pulang pulang sudah saatnya pulang
Jangan jauh dari Allah Sang Penyayang
Pulang pulang kini saatnya pulang
Allah merindukan kita untuk pulang
# Lirik Lagu Pulang (Robbighfirlii) - Wali
Sumber: Tribun Video
Chord Kunci Gitar Lagu Anak Lanang - Yeni Inka : Kulo Nyuwun Pangestu
Selasa, 23 Januari 2024
Chord Kunci Gitar Babar Pisan Shinta Arsinta, Trending di Youtube
Selasa, 23 Januari 2024
Lirik Lagu Pupusing Nelongso - Happy Asmara Feat Hasan Toys : Wes Kadung Mati Rosoku
Selasa, 23 Januari 2024
Chord Kunci Gitar Wirang Denny Caknan, Namung Masalah Tresno Tapi Kok Yo Loro
Minggu, 21 Januari 2024
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.