Senin, 12 Mei 2025

LIVE UPDATE

Siswa SMP di Kota Bengkulu Tega Tikam Adik Kelas Pakai Gunting, Korban Dilarikan di Rumah Sakit

Kamis, 25 Januari 2024 17:01 WIB
Tribun Video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Dilaporkan satu siswa SMP Negeri di Kota Bengkulu ditikam kakak kelasnya sendiri menggunakan gunting hingga harus dilarikan ke rumah sakit, Rabu (24/1/2024).

Kronologi kejadian bermula saat jam istirahat sekolah sekolah sekitar pukul 09.40 WIB.

Korban siswa kelas VIII yang diperkirakan masih berusia sekitar 13 tahun yang saat itu sedang membeli jajanan di kantin sekolah.(*)

# Kota Bengkulu # Ditikam # Siswa SMP

Editor: Khaira Nova Hanugrahayu
Reporter: Adila Ulfa Muna Risna
Video Production: yohanes anton kurniawan
Sumber: Tribun Video

Tags
   #Kota Bengkulu   #Ditikam   #Siswa SMP

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved