Kamis, 15 Mei 2025

TRIBUNNEWS UPDATE

Israel Kehabisan Uang! Cari Jalan Pintas Potong Anggaran Pendidikan & Kesehatan Danai Perang di Gaza

Selasa, 16 Januari 2024 13:50 WIB
Tribun Video

TRIBUN-VIDEO.COM - Perekonimian Israel terguncang di tengah konflik panjang dengan Hamas di jalur Gaza.

Kini, pemerintah Israel bahkan berencana memotong alokasi anggaran dari sektor lain untuk mendanai perang.

Dikutip dari Hundistan Times, Pemerintahan Tel Aviv mengusulkan pemotongan berbagai anggaran karena kondisi perang di jalur Gaza berdampak pada krisisnya ekonomi Israe.

Baca: Pantas AS Ketakutan Israel Lawan Hizbullah! 15.000 Zionis Tewas saat Perang Hadapi Pasukan Lebanon

Usulan pemerintah Israel mencakup pemotongan anggaran kementerian pendidikan sebesar $239 juta.

Tel Aviv juga mengusulkan pemotongan anggaran kementerian kesehatan sebesar lebih dari $100 juta.

Desakan dari Perdana Menteri Benjamin Netanyahu ini pun membuat kabinet Israel terpaksa menggelontorkan banyak dana untuk kebutuhan perang.

Baca: Pengusaha Terkenal Kurdi yang Dekat dengan Israel Tewas Terkena Rentetan Serangan Rudal IRGC

Pendanaan tambahan tersebut mencakup uang untuk pertahanan dan kompensasi bagi mereka yang terkena dampak perang.

Angaran itu juga dialokasikan untuk layanan kesehatan, polisi, kesejahteraan, dan pendidikan.

Keputusan pemotongan anggaran ini juga tidak sepenuhnya disetujui oleh menteri-menteri kabinet.

Banyak dari mereka yang menolak adanya pemotongan anggaran secara menyeluruh.

Baca: Israel Beri Berbagai Alasan demi Halangi Pengiriman Persediaan Obat-obatan dan BBM ke Gaza Utara

Bahkan Menteri Pendidikan Israel juga mnarah hingga keluar dari ruangan rapat karena usulan pemangkasan anggaran tak masuk akal itu. (Tribun-Video.com)

Baca juga berita terkait di sini

# TRIBUNNEWS UPDATE # Israel # Hamas # Palestina # Gaza # perang # IDF

Editor: Panji Anggoro Putro
Reporter: Nila
Video Production: Ni'amu Shoim Assari Alfani
Sumber: Tribun Video

Tags
   #TRIBUNNEWS UPDATE   #Israel   #Hamas   #Palestina   #Gaza   #perang   #IDF

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved