TRIBUNNEWS UPDATE
Penampakan Terowongan Hamas Temuan IDF, Sebut Digunakan untuk Menyandera Warga Israel
TRIBUN-VIDEO.COM - Pasukan Israel alias IDF mengklaim kembali menemukan terowongan bawah tanah yang luas.
Disebutkan, terowongan tersebut digali oleh kelompok militan Hamas di bawah Kota Khan Yunis.
Terowongan itu ditemukan oleh Unit Komando, Unit Teknik Tempur Yahalom, dan Pasukan Khusus.
Disebutkan, terowongan ini terhubung ke jaringan terowongan bawah tanah yang luas di bawah daerah sipil di Khan Yunis.
Jutaan shekel diperkirakan telah diinvestasikan untuk mendirikan terowongan tersebut.
Seusai diselidiki, IDF menyebut bahwa terowongan itu sebelumnya digunakan untuk menawan para sandera.
Diberitakan sebelumnya, pasukan Israel juga terlibat pertempuran bawah tanah.
Selama pertempuran itu, IDF mengklaim telah menemukan 300 terowongan-terowongan milik Hamas.
Beberapa di antaranya mengarah ke terowongan penting, terowongan taktik, dan area yang digunakan untuk penyimpanan senjata.
(Tribun-Video.com/Iraka)
Baca: AS Tersiksa Bantu Israel! Seluruh Markas Militer di Timur Tengah Terancam Diratakan Hizbullah
Baca: Yaman Kerahkan Pasukan Udara & Laut untuk Serang Kapal AS yang Bawa Senjata untuk Israel
#beritaterkini #beritaterbaru #beritaviral #kabarterkini
Reporter: Isti Ira Kartika Sari
Video Production: Ananda Bayu Sidarta
Sumber: Tribunnews.com
Tribunnews Update
Detik-detik Markas IDF Meledak Digempur Al Qassam & Al Quds, Zionis 'Lumpuh' hingga Jasad Berceceran
Rabu, 30 April 2025
Tribunnews Update
Menlu Israel Smotrich Keras Kepala, Kerahkan Pasukan Lanjut Perang hingga Rakyat Gaza Pergi
Rabu, 30 April 2025
Konflik Palestina Vs Israel
Pesan Menohok Netanyahu! Ungkap Sudah Tetapkan Kapan Berakhirnya Perang Israel-Gaza, Bakal Damai?
Rabu, 30 April 2025
Tribunnews Update
196 Mobil Dinas Pemkab Indramayu Hilang, Kerugian Capai Rp 19 Miliar seusai Dibongkar Bupati Lucky
Rabu, 30 April 2025
Tribunnews Update
Pakistan Umumkan Pasukannya Siap Perang, Ancam India Siap Membumihanguskan dengan Serangan Nuklir
Rabu, 30 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.