Viral di Media Sosial
Emak-emak Pengungsi Banjir di Aceh Protes Bandingkan Bantuan Tak Sama dengan Pengungsi Rohingnya
TRIBUN-VIDEO.COM - Viral di media sosial video emak-emak pengungsi banjir di Aceh protes soal bantuan.
Sejumlah emak-emak pun membandingkan bantuan yang mereka terima dengan yang diterima oleh pengungsi Rohingya.
Dalam video yang beredar tampak emak-emak korban banjir di Aceh sedang duduk bersama.
Terlihat juga ada banyak mi instan, satu karung beras dan telur.
Baca: Aksi Kejar-kejaran Bus dan Mobil di Jalan Raya hingga Penumpang Histeris, Sopir Bus Diamankan
Baca: Deretan Pejabat Pamer Harta & Hidup Mewah, Berujung Dicopot dan Dicokok KPK | KALEIDOSKOP 2023
Para emak-emak itu sedang bersiap untuk memasak bersama.
Terdengar suara para emak-emak itu protes dengan bantuan mi instan yang diterimanya.
Mereka membandingkan etnis Rohingya yang mendapat makanan ayam goreng sedangkan mereka hanya mi instan dan telur.
"Rohingya ayam goreng," kara seorang ibu berjilbab sambil membuka mi instan tersebut, dilansir dari TribunJambi.com.
(Tribun-Video/TribunJambi)
Artikel ini telah tayang di TribunJambi.com dengan judul Viral Emak-emak di Aceh Bandingkan Bantuan Makanan untuk Pengungsi Banjir dan Etnis Rohingya
Host: Ni'ma Chalida Husna
VP: Dandi Bahtiar
# pengungsi # banjir # Aceh # bantuan # pengungsi Rohingnya
Reporter: Nima ChalidaHusna
Video Production: Dandi Bahtiar
Sumber: Tribun Jambi
Tribunnews Update
Kapal Bawa Bantuan untuk Warga Gaza 2 Kali Dibom Israel, Api Berkobar Hebat & Berisiko Tenggelam
Jumat, 2 Mei 2025
Live Update
Pemkab Aceh Tengah Diminta Atasi Banjir, Buntut Warga Dipaksa Mengungsi Akibat Banjir Kiriman
Jumat, 2 Mei 2025
Live Update
Viral Video Diduga Uang Palsu Nominal Rp100.000 Beredar di Aceh Timur, Masuk ke Agen BSI Link
Jumat, 2 Mei 2025
TRIBUNNEWS UPDATE
Guru Honorer Dapat Dana Bantuan Rp 300 Ribu Per Bulan, Abdul Muti: Akan Disampaikan Prabowo
Jumat, 2 Mei 2025
Live Update
Guru Honorer Dapat Dana Bantuan Rp300 Ribu Per Bulan, Abdul Muti: Akan Disampaikan Prabowo
Jumat, 2 Mei 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.