TRIBUNNEWS UPDATE
Reaksi Semringah Didit Hediprasetyo Lihat Prabowo & Titiek Soeharto Berbalas Senyum saat Bersalaman
TRIBUN-VIDEO.COM - Capres nomer urut 2 Prabowo Subianto melantik mantan istrinya yakni Titiek Soeharto sebagai Wakil Ketua Dewan Pembina Gerindra pada Jumat (15/12) silam.
Dalam momen itu, Prabowo dan Titiek saling berjabat tangan hingga saling membalas senyuman.
Namun ekspresi anak Prabowo yakni Didit Hediprasetyo menjadi sorotan publik.
Baca: Respons TKN Prabowo Gibran Soal Lomba Joget Gemoy yang Diadakan Relawan
Momen pertemuan Prabowo dan Titiek pun sempat viral di media sosial.
Pasalnya ekspresi Didit pun tersorot saat melihat kedua orang tuanya saling berbalas senyum.
Potret tersebut pun dibagikan pula oleh Titiek melalui akun Instagram pribadinya pada Minggu (17/12).
Dalam unggahan itu terlihat Prabowo dan Titiek hendak berjabat tangan.
Pertemuan itu pun membuat keduanya saling berbalas senyuman.
Baca: Gerindra Buka Suara soal Video Viral Prabowo Subianto Ndasmu Etik: Tidak Utuh, Dipotong-potong
Sementara Didit pun tertawa melihat tingkah kedua orang tuanya.
Dalam potret itu terlihat wajah sumringah Didit di antara Prabowo dan Titiek.
Melalui Instagramnya, Titiek pun membagikan potret lain bersama Prabowo saat pelantikan Wakil Ketua Dewan Pembina Gerindra.
Dikutip dari Kompas.com, acara pelantikan itu berlangsung di Kemayoran Jakarta pada Jumat (15/12).
Baca: Prabowo Subianto Klarifikasi soal Pernyataan Ndasmu Etik yang Viral: Jangan Dibesar-besarkan
Selain Titiek, Prabowo juga melantik mantan Ketua PSSI, Iwan Bule sebagai Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra. (Tribun-Video.com)
Baca juga berita terkait di sini
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Prabowo Lantik Titiek Soeharto dan Iwan Bule Jadi Wakil Ketua Dewan Pembina Gerindra
# TRIBUNNEWS UPDATE # Didit Hediprasetyo # Prabowo # Titiek Soeharto # Gerindra
Reporter: Maria Nanda Ayu Saputri
Video Production: Dharma Aji Yudhaningrat
Sumber: Kompas.com
Tribunnews Update
Pengakuan Mengejutkan Kasmudjo: Bukan Dosen Pembimbing Skripsi Jokowi, Belum Pernah Liat Ijazahnya
30 menit lalu
Tribunnews Update
Jawaban Jokowi soal Peluang Jadi Ketua Umum PSI: Jangan Sampai Misalnya Saya Ikut Saya Kalah
34 menit lalu
Tribunnews Update
Buntut Polemik Isu Ijazah Palsu Jokowi, UGM Digugat ke PN: Dituntut Bayar Ganti Rugi Rp 69 Triliun
38 menit lalu
Tribunnews Update
Jokowi Bongkar Alasan Utus Adik Ipar Antar Dokumen Ijazah Asli Langsung dari Solo ke Bareskrim Polri
41 menit lalu
Tribunnews Update
Sebut Roy Suryo cs Rencanakan Tuduhan Ijazah Palsu Jokowi, Sekjen Peradi Bersatu: Saya Yakin Betul!
57 menit lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.