Viral di Medsos
Viral Aksi Anggota Dewan di Ukraina, Melempar Granat saat Rapat 1 Orang Tewas dan 26 Orang Luka-luka
TRIBUN-VIDEO.COM - Viral aksi nekat anggota dewan desa di Ukraina lempar granat saat rapat.
Insiden ini terjadi saat rapat dewan desa di bagian barat Ukraina pada Jumat (15/12/2023).
Mulanya seorang anggota dewan tiba-tiba melemparkan granat ke tengah-tengah rapat yang digelar di markas dewan desa di Keretsky di wilayah Transcarpathia barat.
Ledakan granat menyebabkan 26 warga terluka, termasuk pelaku sendiri dan 1 orang tewas.
Baca: Detik-detik Mencekam Granat Meledak di Rapat Dewan Ukraina, 1 Tewas & 26 Orang Luka-luka
Baca: Update Hari ke-659 Perang Rusia-Ukraina: Putin Murka hingga 10 Rudal Mematikan Moskow Bantai Kyiv
Para anggota dewan mengadakan diskusi mengenai anggaran mereka untuk tahun 2024 serta hasil keuntungan tahun ini.
Salah satu anggota dewan desa berteriak menolak anggaran.
Anggota dewan tersebut terlihat meninggalkan ruangan sambil mengajak salah satu temannya.
Namun, beberapa menit kemudian ia kembali dan berdiri di depan pintu.
Tak disangka orang tersebut melemparkan granat di tengah rapat.
(Tribun-Video)
Artikel ini telah tayang di time.com dengan judul Ukraine Councilor Throws Grenades During Meeting, Injuring 26
# Ukraina # Granat # Viral Video # Pertemuan # Anggaran
Video Production: Dandi Bahtiar
Sumber: Tribunnews.com
Internasional
Rusia Hancurkan Sejumlah Markas Militer Ukraina di Wilayah Orekhovo, Picu Ledakan Dahsyat
1 jam lalu
Tribun Video Update
Rutin Tiap 3 Hari, Rusia Gunakan Rudal Jelajah 9M729 ke Ukraina yang Mampu Hancurkan Eropa
1 hari lalu
Tribun Video Update
Buntut Rusia Ngebom Brutal Gardu Induk Nuklir Ukraina, IAEA Sampai Keluarkan "Peringatan Kritis"
2 hari lalu
Tribun Video Update
Torpedo Nuklir Rusia Diklaim Mampu Lumpuhkan AS, Berdaya Ledak 100 Megaton & Kecepatan Capai 54 Knot
3 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.