Minggu, 23 November 2025

HOT TOPIC

7 Kendaraan Militer Israel Hancur Imbas Serangan Mematikan Hamas di Shujaiyya, 11 IDF Tewas

Rabu, 13 Desember 2023 18:02 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Hamas kembali melawan pasukan Israel di Al Shuja'iyya, Kota Gaza.

Hamas meledakkan tujuh kendaraan militer Israel dan membuat seluruh penumpangnya tewas terpanggang di dalamnya.

Dilansir dari Pars Today, hal itu diungkapkan oleh Brigade Al Qassam, sayap militer Hamas, pada Selasa (12/12).

Editor: Tim Kreatif Tribun-video.com
Video Production: Danang Risdinato
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #Militer Israel   #Hamas

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved