Minggu, 11 Mei 2025

LIVE UPDATE

Predator Seksual yang Incar Anak Laki-laki di Tapanuli Tengah Ditangkap Polisi, Modus Tawarkan Game

Jumat, 8 Desember 2023 16:58 WIB
Tribunnews.com

Laporan wartawan Tribun Medan - Freddy

TRIBUN-VIDEO.COM - Polres Tapanuli Tengah menangkap Hendri Cahaya Putra (26) predator seksual puluhan anak laki-laki di Kecamatan Sorkam Barat, Kabupaten Tapanuli Tengah.

Pelaku ditangkap di Kota Bekasi, tepatnya di Water Oxi Zos, Jalan Taman Narogong Indah, Bojong Rawalumbu, Kecamatan Rawalambu, Bekasi, Jawa Barat pada Rabu (6/12/2023) sekira pukul 14:00 WIB.

Kapolres Tapanuli Tengah AKBP Basa Emden Banjarnahor mengatakan, modus tersangka ialah berpura-pura menawarkan bermain game kepada korban melalui handphone tersangka.(*)

# predator seksual # Tapanuli Tengah # AKBP Basa Emden Banjarnahor

Editor: Unzila AlifitriNabila
Reporter: Mei Sada Sirait
Video Production: Ika Vidya Lestari
Sumber: Tribunnews.com

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved