Lirik Lagu
Lirik Lagu Desember - Efek Rumah Kaca: Selalu Ada yang Bernyanyi dan Berelegi di Balik Awan Hitam
TRIBUN-VIDEO.COM - "Desember" adalah lagu dari grup musik Efek Rumah Kaca yang ada dalam album perdana mereka.
Lagu ini ditulis sendiri oleh dua personil Efek Rumah Kaca, Cholil Mahmud dan Adrian Yunan.
Baca: Lirik Lagu Cinta Melulu - Efek Rumah Kaca : Kita Memang Benar-benar Melayu Suka Mendayu-dayu
Baca: Chord Kunci Gitar Di Udara ERK Efek Rumah Kaca
Berikut lirik lagu "Desember" dari Efek Rumah Kaca.
"Desember"
Selalu ada yang bernyanyi dan berelegi
Di balik awan hitam
Semoga ada yang menerangi sisi gelap ini
Menanti seperti pelangi setia
Menunggu hujan reda
Aku selalu suka sehabis
Hujan di bulan Desember
Di bulan Desember
Selalu ada yang bernyanyi dan berelegi
Di balik awan hitam
Semoga ada yang menerangi sisi gelap ini
Menanti seperti pelangi setia
Menunggu hujan reda
Aku selalu suka sehabis
Hujan di bulan Desember
Di bulan Desember
Sampai nanti ketika hujan tak lagi meneteskan
Duka meretas luka sampai hujan
Memulihkan luka
Aku selalu suka sehabis
Hujan di bulan Desember
Di bulan Desember
Karena aku selalu suka sehabis
Hujan di bulan Desember
Di bulan Desember
Seperti pelangi, setia
Menunggu hujan reda
(*)
# Desember # Efek Rumah Kaca # Lirik Lagu # Lagu Indie
Sumber: Tribunnews.com
Musik
Lirik Lagu Lanang Tenan - Ndarboy Genk: Lanange Jagad Rakakean Crito Susah Senengh Adepono
Sabtu, 26 April 2025
Lirik Lagu
Lirik Lagu Terlalu Diam - Judika ft Eka Gustiwana: Kau Istimewa Kau Memberikan Terang dalam Gelap
Sabtu, 26 April 2025
Musik
Lirik Lagu Puspa - Dare: Indahnya Dimabuk Cinta Bagaikan Seribu Puspa Bermekaran Ramai Hatiku
Sabtu, 26 April 2025
Musik
Lirik Lagu AMO - 510: Ku Rasa Semua Hanya Mimpi Terobsesi dengan Kesepian Ini Sesak di Hati
Sabtu, 26 April 2025
Musik
Lirik Lagu Leve Lesson No. 1 - Skyline: So Why Did You Go? cause I Thought We Were Doing Alright
Jumat, 25 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.