Kamis, 15 Mei 2025

TRIBUNNEWS UPDATE

Viral Video Atlet Voli di Trenggalek Diserbu Ribuan Laron saat Bertanding, Tetap Asyik Bermain

Senin, 4 Desember 2023 18:31 WIB
Tribunnews.com

TRIBUN-VIDEO.COM - Viral sebuah video yang memperlihatkan ribuan laron memenuhi sebuah lapangan.

Namun sejumlah atlet voli di sana tetap fokus bertanding.

Momen tersebut dibagikan oleh pengguna TikTok @maspithon pada Rabu (29/11/2023).

Terlihat atlet voli di sana sedang melakukan pertandingan di malam hari.

Tiba-tiba, ribuan laron menyerbu lapangan yang tengah disorot lampu.

Bahkan laron tersebut nyaris menutupi net yang membatasi kedua tim.

Tampak para pemain pun sesekali membersihkan tubuh dan baju mereka dari hinggapan laron.

Usai ditelusuri, ternyata momen itu terjadi di Kota Trenggalek, Jawa Timur.

Hingga kini, video tersebut telah diputar lebih dari 7 juta kali.

Netizen pun beramai-ramai menyerbu postingan itu dengan berbagai komentar.

Kebanyakan dari mereka terheran-heran dengan para atlet yang tetap nekat bermain, meski diserbu ribuan laron.   (*)

Baca: Hasil Liga Voli Korea Selatan: Red Sparks Kalah 2-3 Dicomeback IBK Altos, Mega Cs Masih Sulit Menang

Baca: Fahry Septian Tampil Memukau di Liga Bulgaria, Tim Eropa Dinilai Mulai Kepincut Pevoli Indonesia!

#beritaterkini #beritaterbaru #beritaviral #kabarterkini

Editor: Tri Hantoro
Reporter: Kartika Adi Maharani
Video Production: Ananda Bayu Sidarta
Sumber: Tribunnews.com

Tags
   #TRIBUNNEWS UPDATE   #voli   #Laron   #Trenggalek

Video TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved