Tribunnews Update
Pengakuan Presiden Iran Raisi ke Israel: Zionis Semakin Frustasi Menghadapi Perlawanan Palestina"
TRIBUN-VIDEO.COM- Presiden Iran mengaku siap kapan pun menghadapi serangan Israel.
Ia mengatakan, agresi Israel di Gaza akan semakin membuat kerugian dan kekalahan yang tak bisa dihindari.
Pernyataan itu disampaikan oleh Presiden Iran Ibrahim Raisi pada Rabu (22/11).
Raisi mengatakan bahwa Zionis sebenarnya telah gagal mencapai tujuan dalam perang yang sedang berlangsung di Gaza.
Baca: Israel Perintahkan Evakuasi Pasien di Rumah Sakit Indonesia di Gaza, Beri Waktu 4 Jam
Buktinya adalah, dengan menyetujui kesepakatan gencatan senjata selama empat hari yang akan dilakukan pada Jumat (24/11).
Sebab, sebelumnya PM Netanyahu mengklaim tak akan mundur apapun yang terjadi.
Lebih lanjut Raisi mengatakan apa yang dilakukan Zionis semakin menunjukkan bahwa mereka semakin putus asa dalam menghadapi perlawanan Palestina.
Presiden Iran menggambarkan Operasi Banjir Al-Aqsa sebagai benteng pertahanan yang sah dan kuat.
Baca: Hacker Siber Al-Aqsa Meretas Situs Penting, Tampaknya Akan Jadi Ancaman yang Lebih Kuat Bagi Israel
Kekuatan Operasi Banjir Al-Aqsa terbukti berhasil menumpas musuh satu per satu.
Pasukan, kendaraan dan drone milik Zionis makin sekarat.
Namun mereka layak mendapatkan itu sebagai pembalasan atas kematian 14.500 warga Palestina sejak 7 Oktober 2023.
Di mana mayoritas korban adalah anak-anak dan perempuan.
Baca: [FULL] Video Konvoi Tentara Ukraina Dibantai Drone Lancet-3 Rusia, Meledak Satu Per Satu
Tentu hal ini tak bisa dimaafkan karena belum pernah terjadi sebelumnya di seluruh dunia.
(Tribun-Video.com)
Artikel telah tayang dengan judul Iran’s Raisi: ‘Israel’ Desperate in Face of Palestinian Resistance
Host: Nurul
VP: Fegi
# pengakuan # Presiden Iran # Israel # Zionis # perlawanan # Palestina
Reporter: Nurul Ashari
Video Production: Fegi Sahita
Sumber: Tribun Video
TRIBUNNEWS UPDATE
Tentara Israel Kelabakan, Pos Militernya Diberondong Tembakan Brigade Al Quds di Jenin
3 hari lalu
tribun video update
UPDATE Perang Gaza: Sandera Catut Nama Istri PM Israel | Hamas Buka "Gerbang Neraka", IDF Lumpuh
3 hari lalu
tribun video update
Fakta Keretakan Hubungan Trump dan PM Israel, Putus Kontak hingga Ubah Arah Diplomasi AS
3 hari lalu
tribun video update
Militer Israel Pertimbangkan Perluasan Serangan ke Yaman, Iran Tak Lepas dari Ancaman
3 hari lalu
tribun video update
9 Prajurit Israel Masuk Perangkap, Meledak di Terowongan Jebakan, "Gerbang Neraka" Dibuka
3 hari lalu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.