Kabar Selebriti
Nasib Mujur Fuji, Dapat Kado Ultah Transferan Uang Rp 100 Juta hingga Liburan ke 7 Negara di Eropa
TRIBUN-VIDEO.COM - Fuji baru-baru ini tampak bahagia karena ketiban rezeki nomplok.
Bagaimana tidak, ia baru saja mendapatkan kado berupa uang Rp 100 juta hingga jalan-jalan ke Eropa.
Diketahui, kado tersebut pemberian dari dokter sekaligus konten kreator Oky Pratama.
Baca: Rayakan Ulang Tahun ke-21, Fuji Dapat Kado Mewah dari Para Sultan, Mulai dari Tas hingga Perhiasan
Fuji pun membeberkan sebuah tangkapan layar percakapannya dengan Oky Pratama di Instagram pribadinya.
Dalam unggahan itu, sang dokter tampak meminta rekening Fuji.
"Assalamualaikum Uti, Uti ini dokter Oky, Uti izin minta no rek Uti, mau kasih kado," tulis Oky Pratama dalam isi pesan yang dibagikan Fuji.
Baca: Terang-terangan Haji Faisal Tak Restui Hubungan Fuji dengan Asnawi, Minta yang Seprofesi Saja
Namun, wanita yang akrab disapa Uti itu sempat menolak.
Oky Pratama pun memaksa mantan kekasih Thariq Halilintar itu untuk menerima hadiah darinya.
Tak berselang lama bukti transfer senilai Rp 100 juta pun dikirimkan Oky Pratama pada Fuji.
Tak hanya uang ratusan juga, Oky Pratama juga memfasilitasi Fuji untuk jalan-jalan ke Eropa.
(Tribun-Video.com/Tribunnews.com)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul "Oky Pratama Beri Kado Ulang Tahun Uang Rp 100 Juta hingga Jalan-jalan ke Eropa, Fuji: Mimpi Ga Sih?"
# Fuji # Kabar selebriti # kado ulang tahun # Oky Pratama # konten kreator
Reporter: Feba Fadhiliana
Video Production: Anggraini Puspasari
Sumber: Tribunnews.com
Kabar Selebriti
Dikenal Rendah Hati! Sikap Lesti Kejora-Rizky Billar saat Pulang Kampung Dipuji, Ramah Sapa Warga
Minggu, 27 April 2025
Kabar Selebriti
Baim Wong Dibela! Netizen Mendadak Minta Maaf ke Sosoknya seusai Viral Chat Mesra Paula Verhoeven
Minggu, 27 April 2025
Kabar Selebriti
Tak Kalah dari Reza Artamevia, Intip Gaya Anggun Angelina Sondakh di Acara Mitoni Aaliyah Massaid
Jumat, 25 April 2025
Kabar Selebriti
Aura Bumil Makin Terpancar, Penampilan Aaliyah Massaid di Acara Mitoni Disorot, Anggun Berkebaya
Kamis, 24 April 2025
Kabar Selebriti
Kompak Pamer Tas Ratusan Juta, Penampilan Syahrini dan Aisyahrani Mejeng di Singapura Disorot
Selasa, 22 April 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.