Chord dan Lirik Lagu
Chord dan Lirik Lagu Peterpan - Dibalik Awan: Tempatku Terdiam Tempat Bertahan!
TRIBUN-VIDEO.COM - "Di Balik Awan" merupakan lagu dari grup musik asal Indonesia, NOAH.
Lagu ini dirilis pada 2007 saat NOAH masih menggunakan nama Peterpan.
"Di Balik Awan" merupakan salah satu lagu dari album NOAH berjudul Hari Yang Cerah....
Berikut lirik dan chord lagu "Di Balik Awan" dari NOAH.
[Intro]
A
Bm E A E x2
[Verse]
Bm E
Ku tak s'lalu berdiri
A E
Terkadang hidup memilukan
Bm E
Jalan yang kulalui
A E
Untuk sekedar bercerita
Bm E
Pegang tanganku ini
A E
Dan rasakan yang ku derita
Bm E
Apa yang kuberikan
A E
Tak pernah jadi kehidupan
Bm E
Semua yang kuinginkan
A E
Menjauh dari kehidupan
[Reff]
Bm E
Tempatku melihat Dibalik awan
A E
Aku melihat dibalik hujan
Bm E
Tempatku terdiam Tempat bertahan
A E
Aku terdiam dibalik hujan
[Intro]
Bm E A E x2
[Verse]
Bm E
Pegang tanganku ini
A E
Dan rasakan yang kuderita
Bm E
Genggam tanganku ini
A E
Genggam perihnya kehidupan
Bm E
Apa yang kuberikan
A E
Tak pernah jadi kehidupan
Bm E
Semua yang kuinginkan
A E
Menjauh dari kehidupan
[Reff]
Bm E
Tempatku melihat Dibalik awan
A E
Aku melihat dibalik hujan
Bm E
Tempatku terdiam Tempat bertahan
A E
Aku terdiam dibalik hujan
[Intro]
Bm E A E x2
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Lirik dan Chord Lagu Di Balik Awan - Peterpan (NOAH)"
# Chord dan Lirik Lagu # NOAH # Peterpan # musik rock # Lagu Pop
Sumber: Kompas.com
Musik
Lirik Lagu Cinta yang Dalam - Ariel Noah ft Difki Khalif: Sebenarnya Aku Tak Diam Seraya Perhatikan
Kamis, 27 Februari 2025
Musik
Lirik Lagu Suara Dalam Kepala - NOAH, Ramengvrl: Berhentilah Berbicara, Berhenti Memikirkan Semua
Jumat, 21 Februari 2025
Olahraga
Highlights Valencia Vs Real Madrid (1-2) di LaLiga, Comeback Mahal yang harus Dibayar Skuad El Real
Sabtu, 4 Januari 2025
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.